Foto: Kim Jong-un Kunjungi Daerah Terdampak Topan di Korea Utara

14 Oktober 2020 8:45 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Kim Jong Un kunjungi daerah terdampak badai di Korea Utara. Foto: KCNA via Reuters
zoom-in-whitePerbesar
Kim Jong Un kunjungi daerah terdampak badai di Korea Utara. Foto: KCNA via Reuters
ADVERTISEMENT
Pemimpin Korea Utara Kim Jong-un mengunjungi salah satu daerah yang terkena dampak topan di Korea Utara.
ADVERTISEMENT
Kunjungan itu dilakukan setelah Kim Jong-un tampak meneteskan air mata di parade militer, saat ia berterima kasih kepada warga atas pengorbanan mereka kepada negara.
Kim berjanji akan membangun 25.000 rumah selama lima tahun ke depan, kata media pemerintah, Rabu (14/10).
Pemukiman yang akan direnovasi karena badai di Korea Utara. Foto: KCNA via Reuters
Kim Jong Un kunjungi daerah terdampak badai di Korea Utara. Foto: KCNA via Reuters
Kim Jong Un kunjungi daerah terdampak badai di Korea Utara. Foto: KCNA via Reuters
Tingkat konstruksi untuk 2.300 rumah di daerah Komdok di provinsi Hamgyong Selatan, timur laut ibu kota, Pyongyang, sudah mencapai 60%.
Korea Utara mengalami tahun yang berat karena virus corona, sanksi internasional, dan beberapa topan yang melanda kota-kota.
Kim Jong Un kunjungi daerah terdampak badai di Korea Utara. Foto: KCNA via Reuters
Lokasiterdampak badai di Korea Utara yang akan dipulihkan dan direnovasi. Foto: KCNA via Reuters
(Simak panduan lengkap corona di Pusat Informasi Corona)