Foto: Melihat Aktivitas Warga Wuhan Usai Lockdown Akibat Virus Corona

12 April 2020 21:59 WIB
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Kota Wuhan Pasca Lockdown Virus Corona Foto: Getty Images
zoom-in-whitePerbesar
Kota Wuhan Pasca Lockdown Virus Corona Foto: Getty Images
ADVERTISEMENT
Tanggal 8 April 2020 mungkin akan menjadi hari paling bahagia bagi seluruh warga Wuhan. Bagaimana tidak, setelah dua bulan berjibaku melawan virus corona, mereka kini mulai kembali menata kehidupannya.
ADVERTISEMENT
Sejak akhir Januari lalu, pemerintah China menerapkan lockdown terhadap kota yang menjadi titik awal penyebaran virus corona ini. Data resmi pemerintah China mencatat lebih dari 50 ribu orang terinfeksi COVID-19 serta lebih dari 2.500 orang tewas di Wuhan.
Diangkatnya status lockdown itu tak lepas dari perkembangan kasus positif corona baru di Wuhan. Dalam 21 hari terakhir, dilaporkan hanya tiga orang dinyatakan positif corona. Hingga kini, tercatat 448 orang terinfeksi corona di Provinsi Hubei.
Berakhirnya status lockdown berarti kembali dibukanya perbatasan serta kembali beroperasinya angkutan umum seperti kereta cepat dan pesawat yang disambut suka cita. Puluhan ribu warga Wuhan dan pelancong berbondong-bondong meninggalkan Wuhan.
Kota Wuhan Pasca Lockdown Virus Corona Foto: Getty Images
Kota Wuhan Pasca Lockdown Virus Corona Foto: Getty Images
Kota Wuhan Pasca Lockdown Virus Corona Foto: Getty Images
Kota Wuhan Pasca Lockdown Virus Corona Foto: Getty Images
Kota Wuhan Pasca Lockdown Virus Corona Foto: Getty Images
Kota Wuhan Pasca Lockdown Virus Corona Foto: Getty Images
Kota Wuhan Pasca Lockdown Virus Corona Foto: Getty Images
Kota Wuhan Pasca Lockdown Virus Corona Foto: Getty Images
Atraksi cahaya di Wuhan setelah lockdown berakhir. Foto: Hector RETAMAL / AFP
Atraksi cahaya di Wuhan setelah lockdown berakhir. Foto: Hector RETAMAL / AFP
Suasana di Stasiun Hankou, Wuhan pasca pemberhentian lockdown di Wuhan. Foto: AP Photo/ Ng Han Guan
Suasana di dalam kereta di Stasiun Hankou, Wuhan pasca pemberhentian lockdown di Wuhan. Foto: AP Photo/ Ng Han Guan
Sejumlah kendaraan antre di Pintu Tol Wuhan, Hubei, China, Rabu (8/4). Foto: AFP/STR
Sejumlah kendaraan antre di Pintu Tol Wuhan, Hubei, China, Rabu (8/4). Foto: AFP/STR
Jalanan Wuhan Kembali Ramai Foto: REUTERS/Aly Song
Warga menggunakan masker menunggu kereta bawah tanah yang kembali beroperasi di Wuhan, Hubei, China. Foto: REUTERS / Aly Song
Sejumlah punumpang memadati stasiun kereta api Wuhan yang beroperasi kembali, setelah lockdown dibuka di Wuhan, Hubei. China (28/3). Foto: REUTERS/Aly Song
------
kumparanDerma membuka campaign crowdfunding untuk bantu pencegahan penyebaran corona virus. Yuk, bantu donasi sekarang!
ADVERTISEMENT