Masyarakat Kampung Maimai, Kabupaten Kaimana, Provinsi Papua Barat, menggalakkan pertanian organik usai mengikuti Sekolah Tranformasi Sosial yang diadakan di Kampung Sisir II.
ADVERTISEMENT
Mereka memanfaatkan bahan-bahan alami yang tersedia di sekitar kampung untuk membuat pupuk dan pestisida.
Ibu Dolvina Mensani menunjukkan bibit cabe yang dibuat di rumahnya. Foto: EcoNusa