Foto: Turkish Airlines Kembali Buka Penerbangan ke AS

20 Juni 2020 10:17 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Papan keberangkatan terlihat di Bandara Istanbul, Jumat (19/6). Foto: Murad Sezer/ REUTERS
zoom-in-whitePerbesar
Papan keberangkatan terlihat di Bandara Istanbul, Jumat (19/6). Foto: Murad Sezer/ REUTERS
ADVERTISEMENT
Sejumlah calon penumpang terlihat beraktivitas di Bandara Istanbul, Turki pada Jumat (19/6).
ADVERTISEMENT
Maskapai Turkish Airlines kembali membuka rute penerbangan menuju Amerika Serikat dan beberapa negara lain pada Juni 2020.
Sejumlah calon penumpang terlihat mengenakan masker bahkan ada yang mengenakan alat pelindung diri (APD) pada hari pertama pembukaan kembali penerbangan menuju Washington DC, Amerika Serikat.
Turkish Airlines juga akan memulai penerbangan mingguan ke Hong Kong dan Seoul mulai 24 Juni mendatang.
Sejumlah calon penumpang mengantre saat check-in untuk keberangkatan ke Washington DC di Bandara Istanbul, Jumat (19/6). Foto: Murad Sezer/ REUTERS
Calon penumpang menanti keberangkatan ke Washington DC di Bandara Istanbul, Jumat (19/6). Foto: Murad Sezer/ REUTERS
Calon penumpang melakukan check-in sebelum penerbangan menuju Washington DC di Bandara Istanbul, Jumat (19/6). Foto: Murad Sezer/ REUTERS
Seorang calon penumpang mengenakan APD saat menanti keberangkatan ke Washington DC di Bandara Istanbul, Jumat (19/6). Foto: Murad Sezer/ REUTERS
Seorang calon penumpang melintasi papan keberangkatan di Bandara Istanbul, Jumat (19/6). Foto: Murad Sezer/ REUTERS
Tanda jarak sosial terlihat sebelum konter check-in Turkish Airlines di terminal keberangkatan internasional Bandara Istanbul, Jumat (19/6). Foto: Murad Sezer/ REUTERS
Calon penumpang mengenakan masker saat menunggu keberangkatan ke Washington DC di Bandara Istanbul, Jumat (19/6). Foto: Murad Sezer/ REUTERS
(Simak panduan lengkap corona di Pusat Informasi Corona)
-----------------------------------
Yuk! bantu donasi atasi dampak corona.