Cover Story -  Ilustrasi Corona

Podcast: Kenapa, sih, Susah Banget Social Distancing?

24 Maret 2020 14:28 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Ilustrasi Corona. Foto:  Maulana Saputra/kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Corona. Foto: Maulana Saputra/kumparan
ADVERTISEMENT
Pada Minggu (15/3), Presiden Joko Widodo telah mengimbau masyarakat Indonesia untuk melakukan social distancing. Ia menganjurkan untuk mengurangi aktivitas di luar rumah serta melakukan keseharian seperti bekerja, belajar, dan beribadah dari rumah.
ADVERTISEMENT
Namun hingga saat ini, imbauan tersebut belum dilakukan secara optimal. Walaupun, beberapa upaya telah dilakukan, seperti mengurangi jadwal dan operasional transportasi umum.
Selain itu, beberapa kantor di DKI Jakarta belum tertib menerapkan work from home pada karyawannya. Sehingga transportasi umum masih dipadati oleh penumpang. Melalui podcast kali ini, kami membagikan cerita para pekerja yang masih harus bekerja.
Selain kisah mereka, podcast ini juga membahas penerapan social distancing di sejumlah negara.
Lalu, apa sebenernya social distancing? Kenapa social distancing itu perlu untuk mencegah persebaran virus corona? Simak jawabannya di podcast berikut ini.
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten