Foto: Melihat Penangkaran Buaya Asal Kuba yang Terancam Punah

5 September 2022 22:22 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
Buaya Kuba (Crocodylus Rhombifer) di tempat penetasan, Rawa Zapata, Cienaga de Zapata, Kuba, Kamis (25/8/2022).
ADVERTISEMENT
Buaya Kuba merupakan spesies endemik yang hanya dapat ditemukan di Pulau Pemuda Kuba.
Dari seluruh spesies buaya yang masih hidup, buaya ini memiliki habitat alami terkecil sehingga terancam punah.
Buaya Kuba (Crocodylus rhombifer) bereaksi saat umpan digantung di penangkaran buaya Rawa Zapata, Cienaga de Zapata, Kuba, Kamis (25/8/2022). Foto: Alexandre Meneghini/Reuters