

Telkom Indonesia terus memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat melalui produk digital yang mereka punya. Selama 57 tahun berdiri, Telkom telah menjadi perusahaan raksasa dengan ratusan juta pelanggan setia. Telkom juga membantu upaya digitalisasi di Indonesia untuk menciptakan masyarakat modern yang melek teknologi.
Adapun produk digital Telkom yang kini telah digunakan oleh jutaan orang Indonesia termasuk Telkomsel, IndiHome, Langit Musik, PeduliLindungi, hingga BigBox. Untuk mengetahui lebih detail bagaimana Telkom tumbuh pesat dalam kurun waktu lebih dari setengah abad, berikut infografik jumlah fakta pelanggan Telkom dalam angka berdasarkan laporan tahunan per 2021: