Foto: Bunga Tulip di Jepang Dipotong Guna Hindari Wisatawan dari Pandemi Corona

22 April 2020 16:32 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Lebih dari 100 ribu tulip dipotong untuk menghindari pengunjung di Sakura Furusato Square, Jepang. Foto: Reuters/KIM KYUNG-HOON
zoom-in-whitePerbesar
Lebih dari 100 ribu tulip dipotong untuk menghindari pengunjung di Sakura Furusato Square, Jepang. Foto: Reuters/KIM KYUNG-HOON
ADVERTISEMENT
Pecinta bunga di Jepang tampaknya harus menunggu hingga tahun depan untuk menikmati bunga tulip dengan latar belakang kincir angin ikonik khas Belanda di Sakura Furusato Square, Jepang.
ADVERTISEMENT
Sebab, lebih dari 100 ribu bunga tulip terpaksa dipotong pihak pengelola tempat wisata guna menghindari kunjungan wisatawan, baik domestik maupun wisatawan mancanegara.
Pekerja memotong bunga tulip untuk menghindari pengunjung di Sakura Furusato Square, Jepang. Foto: Reuters/KIM KYUNG-HOON
Lebih dari 100 ribu tulip dipotong untuk menghindari pengunjung di Sakura Furusato Square, Jepang. Foto: Reuters/KIM KYUNG-HOON
Tulip yang dipotong di Sakura Furusato Square Jepang untuk menghindari pengunjung. Foto: Reuters/KIM KYUNG-HOON
Tak hanya memotong bunga-bunga, pejabat pariwisata kota, Sakiho Kusano, terpaksa membatalkan festival tahunan 'Sakura Tulip Fiesta' demi menghindari pertemuan massal orang-orang.
Menurut Sakiho Kusano, bunga-bunga yang telah dipotong diberikan ke taman kanak-kanak.
Pesepeda melintasi ladang tulip yang telah dipotong di Sakura Furusato Square, Jepang. Foto: Reuters/KIM KYUNG-HOON
Pesepeda melintasi ladang tulip yang telah dipotong di Sakura Furusato Square, Jepang. Foto: Reuters/KIM KYUNG-HOON
(Simak panduan lengkap corona di Pusat Informasi Corona)
***
Yuk! bantu donasi atasi dampak corona.