Heboh China Airlines Layani Rute Domestik RI

Konten dari Pengguna
15 Juni 2019 12:27 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari kumparan Video Admin tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Direktur Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan, Polana B Pramesti, menerangkan bahwa codeshare telah lama diterapkan di Indonesia. "Codeshare itu sudah lama dijalankan di Indonesia. Sejauh ini masih belum ada maskapai asing yang masuk," katanya saat dihubungi kumparan, Jumat (14/6).⠀
ADVERTISEMENT
Analis Industri Penerbangan, Kleopas Danang, mengatakan codeshare merupakan hak kerja sama pemasaran rute domestik. Dengan begitu, maskapai asing bisa menjual tiket rute domestik di Indonesia namun yang mengangkut tetap maskapai dalam negeri.⠀
Simak selengkapnya di sini.