WHO Sebut Ada 18.000 Kasus

28 Juli 2022 14:51 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Cacar Monyet di Dunia, Sebagian Besar di Eropa
WHO menyatakan wabah cacar monyet menjadi darurat kesehatan global dengan lebih dari 18.000 kasus terjadi di 78 negara, dengan mayoritas di Eropa. Di Prancis, lebih dari 1800 orang telah tertular virus cacar monyet. Maka dari itu, lebih dari 100 pusat vaksin telah dibuka di seluruh negeri dan lebih dari 6.000 orang telah menerima dosis vaksin. Selengkapnya, simak video di atas. #kumparanvideo
ADVERTISEMENT