Bumi Tidak Akan Bisa Dihuni

Lampu Edison
Edison 9955 kali gagal menemukan lampu pijar yang menyala. Jika ia berhenti di percobaan ke 9956, mungkin sekarang kita tidak akan punya lampu.
Konten dari Pengguna
22 Mei 2017 13:17 WIB
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Lampu Edison tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Dalam 2.3 milyar tahun lagi.
Dalam 2.3 milyar tahun lagi, bumi tidak akan bisa dihuni oleh manusia. Hal ini karena matahari akan menjadi semakin terang dan panas. Dalam 2 milyar tahun, panasnya matahari akan mampu menguapkan semua air di lautan bumi, membuat bumi menjadi tempat yang tidak mungkin ditinggali. Pada saat tersebut, bumi akan menjadi seperti Mars.
Sumber gambar: Brighter Future Challenge
ADVERTISEMENT