Pernapasan Seekor Kura-kura

Lampu Edison
Edison 9955 kali gagal menemukan lampu pijar yang menyala. Jika ia berhenti di percobaan ke 9956, mungkin sekarang kita tidak akan punya lampu.
Konten dari Pengguna
17 Desember 2017 17:37 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Lampu Edison tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Mampu bernapas melalui bokongnya
Kura-kura memiliki kapasitas anaerobik yang luar biasa - mereka mampu bertahan hingga 33 jam dalam atmosfir nitrogen murni. Beberapa spesies mereka bahkan memiliki kemampuan untuk bernapas melalui bokongnya. Kura-kura memiliki dua set khusus untuk otot pernapasan. Satu set menarik isi tubuh keluar, ke arah bukaan di bagian depan dan belakang cangkangnya. Hal ini memperluas rongga tubuh dan menarik udara ke paru-paru, yang terletak di bagian atas cangkang. Setelah ini, reaksi ini akan mendorong saluran pernapasannya ke paru-paru untuk mengeluarkan udara yang kemudian bisa dihembuskan ke area depan maupun belakang mereka. Banyak spesies memiliki sepasang kantung udara yang mampu membuka kloaka (gabungan ruang pencernaan dan urogenital) sebagai jalur lain untuk mengeluarkan udara.
sumber gambar : seeker
ADVERTISEMENT