Bisnis Modal Jari yang Cocok Buat Ibu Rumah Tangga dan Mahasiswa

M Putra Riyadi
#BloggerMakassar #LocalGuides
Konten dari Pengguna
11 September 2019 22:09 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari M Putra Riyadi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Bisnis Modal Jari yang Cocok Buat Ibu Rumah Tangga dan Mahasiswa
zoom-in-whitePerbesar
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Mungkin diantara kita yang sedang membaca artikel ini, adalah seorang mahasiswa ataupun ibu rumah tangga yang sedang bimbang sebab ingin mendapatkan penghasilan/pemasukan, tetapi tidak memiliki waktu ataupun kesempatan untuk bekerja.
ADVERTISEMENT
Padahal di zaman serba digital seperti sekarang ini, semakin banyak kemudahan yang kita dapatkan, bahkan untuk bekerja dan mendapatkan penghasilan. Sekarang, banyak dari para pekerja yang melakukan pekerjaan mereka darimana saja cukup dengan perangkat digital yang mereka miliki.
Bukan hanya bekerja, berbisnispun bisa kita lakukan dengan mudah di zaman digital begini bahkan dari rumah kita sendiri. Bisnis yang bisa kita lakukanpun variatif, mulai dari berbisnis yang membutuhkan modal seperti berjualan makanan lalu menjualnya via online/aplikasi ojek online, berjualan pakaian, barang dan lainnya lalu menjualnya di online shopping app, hingga bisnis yang bisa kita lakukan hanya dengan modal keterampilan jari-jemari kita saja.
Wah, emang ada ya bisnis yang modal jari aja?, jangan bilang nipu orang?.
ADVERTISEMENT
Eitss,, bukan nipu orang ya, hehe. Tapi beneran ada kok bisnis di zaman digital begini yang cukup modal jari aja. Salah satunya yang saya tahu bisnis dari Mediv nih.

Apa itu Mediv?

Jadi, beberapa waktu ini, Mediv melakukan Road Show ke berbagai kota di Indonesia untuk memperkenalkan platform mereka.
Road Show Mediv di Makassar
Saya berkesempatan hadir di salah satu Road Show Mediv yang diadakan pada Kamis, 5 September 2019 di Makassar.
Mediv sendiri merupakan platform dimana seseorang dapat berbelanja alat kesehatan online seperti di dunia nyata, dengan sebuah sensasi yang tak akan diperoleh di toko digital atau e-commerce manapun karena bahkan dilengkapi dengan teknologi Augmented Reality. Dan platform Mediv ini didukung penuh oleh Kimia Farma perusahaan farmasi terbesar di Indonesia loh.
ADVERTISEMENT
Lalu apa hubungannya dengan bisnis?
Jadi, anda dan siapa saja bisa berbisnis dengan platform Mediv ini guys! Mediv merupakan platform pertama dan satu satunya dalam industri kesehatan di Indonesia yang memungkinkan Mitranya untuk berjualan alat kesehatan & produk kosmetik, bahkan hampir tanpa modal dan tanpa membutuhkan ruangan/gedung khusus.
Menarik banget ya :D

Keseruan Road Show Mediv

Tapi sebelum saya membahas lebih jauh mengenai bisnis di Mediv ini. Saya ceritain dulu deh apa aja yang dilakuin di Road Show kemaren.
Keseruan Berfoto di PhotoBoth Mediv
Intinya sih, Road Show kemarin itu seru banget! Mulai dari dinner bersama, photobooth, talkshow, dapat goodie bag juga, hingga rupanya kemarin ada surprize loh dari Mediv buat peserta Road Show yang datang berupa voucher hingga 1 juta rupiah.
ADVERTISEMENT
Oh iya, Talk Shownnya kemarin diisi oleh 3 orang yang inspiratif banget nih soal berbisnis.
Talkshow inspiratif dari para speakers
Yang pertama ada kak Stefanie Kurniadi. Kak Stefanie ini pemilik dan pencetus dari CRP Group. Ituloh Group yang naungi tempat-tempat tongkian andalan anak muda Indonesia, seperti Warunk Upnormal, Bakso Boedjangan, Sambal Khas Karmila, dan FWC. Kata kak Stefanie ini, dia udah bekerja keras untuk memulai berbisnis dari dia duduk di bangku SMP loh :D . Menurut dia sih, kalau Mediv udah ada di zaman dia masih kuliah, pasti deh dia bermitra dengan Mediv ini.
Yang Kedua ada kak Ivan Aditya, kak Ivan ini merupakan seorang Digital Marketing Manager PT. Tunas Ridean, Tbk. Pada acara itu, kak Ivan beberin semua teknik-teknik marketing yang efektiv banget kita pakai di era digital ini.
ADVERTISEMENT
Terus yang terakhir ada Bapak Dharma Syahputra, selaku Direktur Umum dan Huma Capital PT. Kimia Farma (Persero) Tbk, beliau memaparkan mengenai Mediv hingga keuntungan berbisnis di Mediv ini gais.

Lebih Jauh Tentang Mediv

Jadi, Platform Mediv ini terdiri dari 3 Platform yah, diantaranya ;
Nah, lalu bagaimana sih caranya memulai bisnis dengan modal jari-jari kita ini?. Caranya gampang mulai dengan mendownload aplikasi Mediv app dan daftarkan diri sebagai mitra :D.
Aplikasi Mediv bisa dengan mudah kita download di Play Store dan App Store. Lalu menjalankan bisnisnya bisa dengan mudah kita lakukan bahkan hampir tanpa modal dan tanpa ruangan, bisa dimana saja seperti penjelasan tadi.
ADVERTISEMENT
atau kalau lebih penasaran lagi, bisa langsung main ke instagram Mediv di @mediv.id atau website mereka di www.mediv.co.id
Jadi, tunggu apalagi? langsung download dan mulai bisnis bareng Mediv yuk ;)