Bagaimana Kondisi e-KTP Kamu?

7 September 2017 17:33 WIB
comment
4
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
e-KTP yang rusak (Foto: M. Iqal/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
e-KTP yang rusak (Foto: M. Iqal/kumparan)
ADVERTISEMENT
Kartu Tanda Penduduk Elektronik (e-KTP) punya masa berlaku seumur hidup. Tapi ada e-KTP yang dalam hitungan kurang dari 4 tahun, sudah rusak.
ADVERTISEMENT
e-KTP milik Mela, misalnya, yang dibuat pada 2013. Kendati disimpan di dalam dompet dengan rapi dan tak pernah kena air, tetap saja rusak.
Awalnya, ujung-ujung e-KTP Mela mulai mengelupas. Semakin hari, kerusakan kartu identitas miliknya semakin parah. Lihat saja fotonya di atas.
Bagaimana kondisi e-KTP milikmu? Ceritakan pada kami!