Bambu Sebagai Bahan Interior Mobil?

Driving License
Anything about cars and bikes.
Konten dari Pengguna
29 April 2017 3:05 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Driving License tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Ford sedang ber-eksperimen dengan bambu di mobil barunya.
Ford mengatakan kalau mereka sedang ber-eksperiman dengan menggabungkan bambu dan plastik untuk menjadikannya bahan baru yang super keras. Seperti yang dikatakan oleh Janet Yin, Pengawas Teknik Material Ford di Pusat Riset & Teknologi Ford, Nanjing, China kalau "Bambu sangat luar biasa. Kuat, fleksibel, bisa didaur ulang, dan banyak terdapat di China dan di beberapa tempat di Asia," dilansir dari Express UK.
ADVERTISEMENT
Ford dikabarkan juga menggunakan bahan-bahan lain yang bisa didaur ulang. Baru-baru ini mereka bekerja sama dengan Jose Cuervo, perusahaan pembuat Tequila dari Meksiko, untuk menggunakan tanaman agave dari bahan pembuat Tequila untuk membuat bahan bioplastik yang lebih tahan lama.
Sangat memperhatikan lingkungan sekali ya Ford ini.