Cara Aplikasi Pupuk Boron untuk Cabe dan Manfaatnya

Seputar Hobi
Artikel yang membahas seputar hobi seperti menggambar, memelihara tanaman, hewan peliharaan, hingga meracik kopi.
Konten dari Pengguna
6 Juni 2024 19:53 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Hobi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Foto Hanya Ilustrasi: Cara Aplikasi Pupuk Boron. Sumber: Antony Trivet/Pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Foto Hanya Ilustrasi: Cara Aplikasi Pupuk Boron. Sumber: Antony Trivet/Pexels.com
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Pupuk boron adalah salah satu pupuk jenis mikro yang dibutuhkan oleh tanaman cabe. Pupuk boron fungsinya untuk mempercepat pembentukan bunga dan buah. Lantas bagaimana cara aplikasi pupuk boron untuk cabe?
ADVERTISEMENT
Penjelasan selengkapnya, simak di sini!

Cara Aplikasi Pupuk Boron pada Tanaman Cabe

Foto Hanya Ilustrasi: Cara Aplikasi Pupuk Boron. Sumber: Tom Fisk/Pexels.com
Ayub S. Pranata dalam buku berjudul Meningkatkan Hasil Panen dengan Pupuk Organik menjelaskan bahwa Boron (Bo) adalah zat yang banyak manfaatnya. Boron membawa karbohidrat ke seluruh jaringan tanaman.
Kekurangan boron membuat daun klorosis yang dimulai dari bagian bahwa daun. Kemudian, daun mengering dan mati. Pertumbuhan daun yang kerdil, kuncupnya mati, dan warnanya hitam.
Dosis pupuk boron untuk tanaman cabe yang masih kecil adalah 0,5 sampai 1 gr setiap tanaman. Cara aplikasi pupuk boron pada tanaman cabe antara lain:

1. Aplikasi Langsung ke Tanah

Penggunaan pupuk boron dengan aplikasi langsung ke tanah adalah:
ADVERTISEMENT

2. Aplikasi Langsung Melalui Daun

Penggunaan pupuk boron dengan aplikasi langsung melalui daun. Caranya dengan disemprotkan langsung pada daun cabe. Berikut langkahnya:
Frekuensi pemberian pupuk boron yang baik adalah sebanyak 2 sampai 3 kali selama masa pembungaan dan pertumbuhan. Pembesian pupuk yang terlalu sering bisa membuat tanaman keracunan dan akhirnya mati.

Manfaat Pemberian Pupuk Boron untuk Cabe

Boron juga bermanfaat dalam proses penyerapan kalium dan berperan dalam pertumbuhan tanaman, khususnya untuk bagian yang masih aktif. Boron juga berfungsi dalam meningkatkan kualitas produksi sayuran serta buah-buahan.
Pupuk boron berperan penting untuk menambah kualitas buah cabe, dari segi rasa, warna, serta aromanya. Pemberian pupuk boron pada cabe juga bisa menambah daya tahan tanaman dari serangan hama dan penyakit.
ADVERTISEMENT
Itulah penjelasan tentan cara aplikasi pupuk boron untuk cabe yang mudah dan manfaatnya yang perlu diketahui. (eK)