Konten dari Pengguna

Jenis-Jenis Tanaman Hidroponik dan Perawatannya yang Tepat

Seputar Hobi
Artikel yang membahas seputar hobi seperti menggambar, memelihara tanaman, hewan peliharaan, hingga meracik kopi.
19 Mei 2024 20:01 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Hobi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Foto Hanya Ilustrasi: Jenis-Jenis Tanaman Hidroponik. Sumber: Anna Tarazevich/Pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Foto Hanya Ilustrasi: Jenis-Jenis Tanaman Hidroponik. Sumber: Anna Tarazevich/Pexels.com
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Hidroponik merupakan metode pertanian tanpa tanah dengan memanfaatkan air serta nutrisi untuk menumbuhkan tanaman. Metode ini lebih ramah lingkungan dan efisien.
ADVERTISEMENT
Simak rekomendasi jenis tanaman hidroponik di sini!

Jenis-Jenis Tanaman Hidroponik

Foto Hanya Ilustrasi: Jenis-Jenis Tanaman Hidroponik. Sumber: Chanon Taweewuttlkral/Pexels.com
Ruang Saintek dalam buku berjudul Hidroponik: Pertanian Tanpa Tanah menjelaskan bahwa hidroponik bisa mengatasi berbagai masalah pertanian dan memastikan ketersediaan makanan untuk masa depan.
Bagi yang ingin mencoba membudidayakan tanaman dengan metode hidroponik, inilah beberapa jenis tanaman hidroponik yang bisa dipilih:

1. Paprika

Menanam paprika menggunakan sistem hidroponik bisa mengontrol nutrisi dalam paprika. Jenis paprika yang terkenal adalah paprika kuning, putih, dan hijau.

2. Tomat

Tomat mempunyai kandungan gizi yang baik. Ketika ditanam menggunakan sistem hidroponik, tomat juga bisa tumbuh subur.

3. Bayam

Bayam termasuk tanaman hidroponik yang banyak dipilih. Bayam mengandung gizi yang baik untuk tubuh.

4. Kubis

Untuk tanaman kubis, pembudidaya bisa menggunakan sistem hidroponik NFT atau Nutrient Film Technique agar hasilnya bagus.
ADVERTISEMENT

5. Mentimun

Budidaya mentimun menggunakan sistem hidroponik bisa menggunakan sistem Kratky. Budidaya mentimun dengan sistem hidroponik sangat mudah.

6. Selada Air

Selada air bisa tumbuh dengan baik dan perawatannya mudah. Pembudidaya hanya perlu wadah, air, serta nutrisi hidroponik yang terbaik agar bisa tumbuh subur.

7. Kentang

Kentang hidroponik mempunyai rasa yang berbeda dengan kentang yang ditanam menggunakan tanah. Menanam dengan sistem hidroponik bisa mengontrol nutrisi kentang dengan baik.

8. Bawang Merah

Bawang merah digunakan untuk berbagai bumbu masakan. Menanam dengan sistem hidroponik membuat kualitas bawang merah lebih segar dan gizinya terkontrol.

9. Seledri

Sayuran ini bisa ditanam memakai sistem hidroponik wick atau sumbu. Seledri yang ditanam dengan sistem hidroponik akan mudah tumbuh subur.

10. Kangkung

Bagi pecinta kangkung, sayuran satu ini bisa ditanam dengan sistem hidroponik. Kangkung bisa dipanen pada usia 20-25 hari setelah proses penanaman.
ADVERTISEMENT

Cara Merawat Tanaman Hidroponik

Adapun langkah merawat tanaman hidroponik agar bisa tumbuh subur antara lain:
Demikianlah rekomendasi jenis-jenis tanaman hidroponik dan cara perawatannya yang mudah. (eK)