Konten dari Pengguna

Cara Bayar LRT Pakai GoPay dan Metode Pembayaran Lainnya

Seputar Jakarta
Mengulas serba serbi kota Jakarta, mulai dari sejarah, pariwisata, kebudayaan, dan lainnya.
13 Agustus 2024 11:42 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Jakarta tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
bayar LRT pakai GoPay. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/muhammad irfan
zoom-in-whitePerbesar
bayar LRT pakai GoPay. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/muhammad irfan
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Saat ini, LRT menjadi salah satu moda transportasi andalan masyarakat Jakarta dan sekitarnya. Banyak orang yang mencari tahu apakah bisa bayar LRT pakai GoPay?
ADVERTISEMENT
PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI kini memperbanyak opsi pembayaran LRT Jabodebek untuk mendukung mobilitas masyarakat. Dengan begitu, masyakarat bisa lebih mudah menaiki moda transportasi LRT ini.

Cara Bayar LRT Pakai GoPay yang Bisa Diketahui

Dikutip dari lrtjakarta.co.id, LRT Jakarta adalah moda transportasi publik baru yang didedikasikan bagi masyarakat menuju era mobilitas ramah lingkungan. Transportasi ini mendukung pembayaran dengan metode cashless seperti menggunakan Kartu Uang Elektronik (KUE) perbankan.
Beberapa di antaranya seperti Brizzi BRI, Tapcash BNI, E-money Bank Mandiri, e-blink Bank BTN, Flazz BCA, maupun Jakcard Bank DKI Jakarta. Selain itu, penumpang juga bisa bayar LRT pakai GoPay.
Syaratnya penumpang harus memiliki kartu e-money lebih dulu. Setelah itu, penumpang bisa mengisi saldo kartu tersebut melalui aplikasi GoPay.
ADVERTISEMENT
Kedepannya, pembelian tiket LRT ini bisa langsung menggunakan menu GoTransit yang ada di aplikasi GoJek. Namun tidak perlu khawatir, selain menggunakan GoPay, penumpang juga bisa menggunakan metode pembayaran lainnya, sebagai berikut.
Adapun cara naik LRT Jabodebek yang bisa diketahui sebagai berikut.
Untuk tarif LRT Jabodebek ini Rp5.000 per 1 km dan akan dikenakan tarif berikutnya Rp700 setiap 1 km. Kisaran tarifnya mulai dari Rp5.000 hingga Rp25.000.
ADVERTISEMENT
Layanan LRT ini beroperasi setiap hari. Untuk jam layanannya mulai dari pukul 05:00 WIB hingga 23:30 WIB.
Itulah cara bayar LRT pakai GoPay yang bisa diketahui. Berikutnya, penumpang bisa langsung membelinya di aplikasi GoJek tanpa perlu kartu uang elektronik. (VIN)