Konten dari Pengguna

Stasiun Terdekat dari Epicentrum Kuningan dan Transportasi Umum di Sekitarnya

Seputar Jakarta
Mengulas serba serbi kota Jakarta, mulai dari sejarah, pariwisata, kebudayaan, dan lainnya.
22 Juli 2024 17:02 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Jakarta tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Stasiun Terdekat dari Epicentrum Kuningan. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber:Unsplash/Tobias Moore
zoom-in-whitePerbesar
Stasiun Terdekat dari Epicentrum Kuningan. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber:Unsplash/Tobias Moore
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Stasiun terdekat dari Epicentrum Kuningan merupakan akses yang memudahkan masyarakat Jakarta dan sekitarnya yang ingin bepergian ke Epicentrum Kuningan dengan transportasi umum.
ADVERTISEMENT
Salah satu stasiun yang dekat dengan kawasan Epicentrum Kuningan adalah stasiun kereta Sudirman. Selain itu, masih ada beberapa stasiun yang dapat digunakan untuk naik transportasi umum.

Stasiun Terdekat dari Epicentrum Kuningan dan Pilihan Transportasi Umum

Stasiun Terdekat dari Epicentrum Kuningan. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber:Unsplash/Joël de Vriend
Stasiun terdekat dari Epicentrum Kuningan merupakan stasiun-stasiun yang tersedia dan mudah untuk diakses masyarakat. Stasiun umum dikenal sebagai suatu tempat pemberhentian kereta api. Stasiun juga disebut sebagai tempat untuk naik dan turun penumpang kereta.
Mengutip dari buku Pengantar Transportasi, Siti Fatimah (2019: 25), berdasarkan UU. No. 13 tahun 1992 tentang perkeretaapian, stasiun merupakan tempat kereta berangkat dan berhenti untuk melayani naik dan turunnya penumpang dan/atau bongkar muat barang dan/atau untuk keperluan operasi kereta api yang dilengkapi dengan fasilitas keselamatan dan keamanan dan kegiatan penunjang stasiun serta sebagai tempat perpindahan intra dan antarmoda transportasi.
ADVERTISEMENT
Stasiun kereta yang beroperasi di Jakarta dan sekitarnya dapat memudahkan pengguna untuk menuju lokasi yang ada di Jakarta, termasuk Epicentrum Kuningan. Stasiun kereta terdekat dengan kawasan Epicentrum Kuningan adalah Stasiun KRL Sudirman dan juga Stasiun KRL Tebet.
Selain stasiun kereta, kawasan Epicentrum Kuningan juga dapat diakses dengan transportasi umum lainnya. Berikut ini adalah informasi pemberhentian transportasi umum terdekat dengan area Epicentrum Kuningan:
Beberapa lokasi pemberhentian transportasi umum ini sudah terintegrasi dengan transportasi umum lainnya sehingga memudahkan pengguna transportasi umum mengakses berbagai lokasi di Jakarta dan sekitarnya, termasuk area Epicentrum Kuningan.
Salah satu contohnya Stasiun KRL Tebet yang terintegrasi dengan halte Transjakarta. Tak hanya itu, Stasiun KRL Sudirman yang terintegrasi dengan halte Transjakarta dan stasiun LRT.
ADVERTISEMENT
Stasiun terdekat dari Epicentrum Kuningan ini dapat dijadikan sebagai informasi yang bermanfaat bagi masyarakat Jakarta dan sekitarnya yang hendak pergi ke Epicentrum Kuningan dengan menggunakan transportasi umum. (NIS)