Lumpuh total sejak lahir, nenek sebatang kara ini hanya bisa makan dari bantuan orang lain.

Komunitas Sumenep Berbagi
Upaya pengentasan kemiskinan berbasis komunitas, dari masyarakat oleh masyarakat untuk masyarakat.
Konten dari Pengguna
9 Oktober 2017 11:42 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Komunitas Sumenep Berbagi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Nenek Jumahwa, lumpuh sejak lahir dan hidup sebatang kara.
ADVERTISEMENT
SumenepBerbagi, Guluk-guluk - Nenek Jumahwa (50) lumpuh sejak lahir, Orang tuanya yg biasa merawat Jumahwa meninggal sejak lama. tidak punya suami dan anak, praktis untuk makan, minum, mandi dan sebagainya dibantu oleh tetangga dan saudaranya yg masih hidup.
kondisi seperti ini dia jalani sudah bertahun-tahun lebih. kesehariannya mulai dr masak, mandi nyuci dll butuh pertolongan orang lain, kalo ada tetangga atau saudaranya datang menyuapkan makanan baru dia bisa makan, kalo lagi gak sibuk sesekali saudaranya memandikan jumahwa.
Hanya berbaring yang dia bisa, dudukpun tak kuasa. sesekali tangannya yg rapuh menyeka keringat di punggungnya yg panas akibat terlalu lama berbaring.
Dirumah yg sangat sederhana, dg kondisi banyak lubang dan disana sini bocor, atap rumah yg hampir runtuh inilah beliau tinggal, menatap masa depan yg kelam, terkadang terlihat matanya berkaca2 mengingat2 saat2 bahagia bersama ada orang tuanya yang merawat dan mengajaknya bersenda gurau.
ADVERTISEMENT
Sekarang, satu2nya pelipur lara adalah saat saat saudaranya berkunjung dan ayam2 tetangga nakal yg mematuk remah remah nasih dari piringnya yang kotor....
Nenek jumahwa ini tinggal di Jl. raya guluk guluk - bluto, dusun duko, desa bataal timur, kecamatan ganding, kabupaten sumenep.
Masih banyak saudara2 kita di Sumenep yg masih berada di bawah garis kemiskinan, penyandang disabilitas berat dan jauh dari hidup layak. Mereka masih membutuhkan uluran tangan kita, sumbangan dan donasi berupa sembako, buku2, pakaian, perabot layak pakai, dan material bangunan. Bisa disampaikan lewat kita, kita akan mput ke tempat anda. Untuk disampaikan ke saudara2 kita yg lebih membutuhkan.
Dalam upaya pengentasan kemiskinan berbasis komunitas, dari masyarakat oleh masyarakat untuk masyarakat, dg cara menaikkan kualitas hidup para dhuafa dg memenuhi kebutuhan sandang, pangan dan papannya. (Ro)
ADVERTISEMENT
Program Komunitas Sumenep Berbagi :
1. Santunan Dhuafa
2. Santunan Anak Yatim Piatu
3. Program MCK Dhuafa
4. Program Rumah Dhuafa
5. Pemberdayaan Ekonomi Dhuafa
Transfer Bantuan Donasi :
BCA 1930601361 an. Rosyithah
BRI 009501050223504 an. Rosyithah
Contact :
ferry 0818519888 WA
Ochi 087859977075 WA