Tahu Gejrot Khas Cirebon, Seger Banget !

TastyMeal
Berbagai kumpulan resep makanan
Konten dari Pengguna
5 Mei 2018 17:41 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari TastyMeal tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
( Foto : cookpad.com )
Tahu gejrot, makanan yang berbahan dasar sederhana dan praktis ini memang banyak sekali disukai masyarakat indonesia karena rasa asam dan pedas yang membuat kesegaran ketika menikmatinya, dan tahu gejrot ini khas cirebon, lho sahabat Tasty. Oia bahan dasar tahu gejrot ini hanya lah tahu goreng, bawang dan gula saja sahabat Tasty pantas saja di bilang makanan yang pembuatannya praktris dan ga ribet . Tapi buat kalian yang ingin memakan tahu gejrot dan nungguin abang-abang tak kunjung datang mending buat dirumah saja sahabat Tasty kita akan memberikan resep tahu gejrot asam pedas manis
ADVERTISEMENT
Bahan yang diperlukan :
• 10 buah tahu sumedang yang sudah di goreng
• 4 cabai rawit hijau
• 3 siung bawang merah
• 3 siung bawang merah
• Garam secukupnya
• 125 gr gula merah
• 1/2 sdm asam jawa
• 250 ml air
Langkah :
1. Masak air lalu masukkan gula merah dan asam jawa tunggu hingga mendidih
2. Ulek bawang merah, bawang putih, cabai dan garam ulek kasar tidak telalu halus, kemudian potong-potong tahu sumedang
3. Siapkan wadah masukkan potongan tahu semedang dan bumbu yang sudah di ulek lalu siram dengan kuah gula merah dan asam jawa
4. Tahu gejrot siap disajikan.