Tingkatkan Hidup Sehat, Dosen FKIK UMY Berdayakan Kader dan Masyarakat

UMY Mengabdi
Berita tentang UMY
Konten dari Pengguna
29 Juli 2022 20:49 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari UMY Mengabdi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Picture By: Freepik
zoom-in-whitePerbesar
Picture By: Freepik
ADVERTISEMENT
Hafni Zuchra, Dosen Fakultas Kedokteran Ilmu Kesehatan (FKIK), Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) laksanakan pengabdian masyarakat di Dukuh Sawah, Krambilsawit, Gunung Kidul, pada Selasa (1/03).
ADVERTISEMENT
Pengabdian ini bertujuan untuk mengajarkan masyarakat Dukuh Sawah untuk mampu hidup lebih sehat dan terkontrol, serta lebih siap untuk mengurangi angka penularan virus Covid-19. Akibat tingginya angkat varian omicron Pandemi Covid-19, pelaksanaan pengabdian ini dilakukan secara online melalui WhatsApp group.
Kegiatan penyuluhan dan edukasi mengenai perilaku hidup bersih dan sehat, cuci tangan, hipertensi, dan Diabetes Mellitus (DB) sangat bermanfaat untuk kader dan warga Dukuh Sawah. Pelaksanaan pengabdian yang berjalan selama 4 hari ini, berjalan dengan baik, serta peserta juga antusias dalam mengikuti setiap sesi dan pemaparan materi serta diskusi.