Foto: Dilarang Melintas, Puluhan Truk Menumpuk di Terminal AAL Palembang

Konten Media Partner
14 April 2024 17:35 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Dua orang sopir truk yang beristirahat di terminal AAL usai dilarang melintas demi menghindari kemacetan, Minggu (14/4) Foto: ary priyanto/urban id
zoom-in-whitePerbesar
Dua orang sopir truk yang beristirahat di terminal AAL usai dilarang melintas demi menghindari kemacetan, Minggu (14/4) Foto: ary priyanto/urban id
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Sejumlah kendaraan truk menumpuk dan tertahan di Terminal Alang-Alang Lebar Palembang, usai dilarang melintas hingga pada waktu puncak arus balik yang diprediksi terjadi minggu malam, (14/4).
ADVERTISEMENT
Sejumlah sopir truk juga terlihat bersantai sembari diperbolehkan melintasi jalur lintas timur. Sebagian sopir truk yang sejak semalam menginap di termina mengaku telah berkomunikasi dengan perusahaan mereka perihal pelarangan melintas hingga puncal arus balik usai.(abp)
Sejumlah truk yang menumpuk di terminal AAL Palembang usai dilarang melintas demi menghindari kemacetan pada arus balik lebaran, Minggu (14/4) Foto: ary priyanto/urban id
Sejumlah kendaraan truk pengangkut yang tertahan di terminal AAL Palembang akibat dilarang melintas demi menghindari kemacetan pada puncak arus balik, Minggu (14/4) Foto: ary priyanto/urban id
Petugas kepolisian berjaga di depan terminal di samping spanduk berisi pelarangan melintas bagi kendaraan truk demi menghindari kemacetan, Minggu (14/4) Foto: ary priyanto/urban id
Sejumlah sopir truk yang tertahan di terminal AAL sedang berkomunikasi dengan petugas jaga memastikan izin melintas, Minggu (14/4) Foto: ary priyanto/urban id
Seorang sopir kendaraan truk yang beristirahat di dalam mobil miliknya yang tertahan di terminal akibat larangan melintas hingga usai puncak arus balik, Minggu (14/4) Foto: ary priyanto/urban id