Interior Rumah Mewah

Lisa Ramadhanty
Univ. Mercu Buana 2019
Konten dari Pengguna
20 Januari 2021 11:13 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Lisa Ramadhanty tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Interior Rumah Mewah
zoom-in-whitePerbesar
ADVERTISEMENT
Memiliki interior rumah mewah dengan fasilitas lengkap, bagus dan luas mungkin merupakan dambaan setiap orang.
ADVERTISEMENT
Kenyataannya rumah dengan fasilitas yang lengkap seperti ruang tamu, ruang makan, ruang keluarga, kamar tidur utama, kamar tidur anak, kamar tidur tamu, kamar pembantu, dapur, ruang makan, kolam renang, taman, garasi, pos satpam adalah ciri-ciri dari rumah mewah.
Rumah mewah memang bukan rumah yang hanya berukuran 300 m2, melainkan bisa lebih dari itu.
Bahkan untuk harga jualnya, rumah mewah yang terletak di daerah strategis bisa terjual dengan minimal harga 1 milyar.
Lantas, bagaimana dengan interior yang ada di dalam rumah mewah?
Tentunya interior rumah mewah merupakan bagian dari fasilitas yang ada di rumah mewah itu sendiri.
Biasanya interior yang ada dalam rumah mewah, bukanlah interior yang biasa saja.
ADVERTISEMENT
Melainkan interior dengan kualitas terbaik dengan harga yang cukup mahal bagi sebagian kalangan, berikut beberapa interior dari rumah mewah.
Interior Ruang Tamu Rumah Mewah
Salah satu interior dari rumah mewah yang tidak pernah dihilangkan adalah satu set sofa yang berada di ruang tamu.
Tak jarang beberapa rumah mewah yang berada di luar negeri wajib membuat perapian batu untuk memberi kehangatan kala musim dingin tiba.
Warna sofa yang digunakan bisa bermacam-macam sesuai selera Anda, namun untuk membuatnya lebih elegan, Anda bisa menggunakan warna-warna yang saling sambung dan sesuai dengan hiasan dinding seperti krem atau putih gading, merah dan lain-lain.
Untuk Interior ruang tamu rumah mewah meja sofa yang digunakan biasanya berbentuk oval atau lingkaran berbahan kaca.
ADVERTISEMENT
Tidak hanya sekedar di cat bagian dindingnya, kemewahan dinding akan lebih terasa jika dilapisi dengan batuan marmer.
Selain dinding yang dihias dengan batuan marmer, lantai rumah mewah juga biasanya menggunakan lantai marmer dengan coraknya yang khas dan serasi dengan hiasan lainnya di dalam ruang tamu tersebut.
Namun, umumnya corak lantai marmer yang dapat dipadu padankan adalah warna dengan corak dominan coklat, coklat muda dan krem.
Tak hanya itu, untuk interior rumah mewah, Anda bisa gunakan pula tirai-tirai yang menjulang tinggi, hiasan vas bunga dan lampu meja.
Selain lampu meja, ada beberapa ruang tamu mewah yang dihiasi dengan lampu berdiri yang diletakkan di samping sofa.
Ada juga aksesori pendukung lainnya seperti guci yang diletakkan di sudut ruangan.
ADVERTISEMENT
Interior Dapur Rumah Mewah
Pada interior yang diperuntukkan untuk dapur rumah mewah, dapur biasanya berada didekat jendela dengan ventilasi yang baik dan pencahayaan yang terang.
Di dekat dapur rumah mewah, dilengkapi meja makan yang ergonomis dengan kursi-kursi yang serasi dalam warna dan modelnya.
Misalnya jika lemari dapur berwarna putih, maka interior dapur rumah mewah di sekitarnya pun berwarna putih, meja makan, kursi, dindingnya pun berwarna putih.
Tak lupa aksesori pelengkap yang menambah kehangatan keluarga saat makan bersama adalah lampu putih gantung yang tepat berada di atas meja makan.
Selain warna putih, desain meja makan dan dinding di area dapur juga biasanya dibuat bagaikan hotel berbintang.
Corak dan motif yang umum dipakai adalah perpaduan antara cokelat dan krem.
ADVERTISEMENT
Ada juga yang membuat aksen meja makan dari kayu, meja makan ini dari kayu ini biasanya cukup tebal dengan kursi yang empuk.
Interior rumah mewah juga biasanya menggunakan kitchen set yang menyesuaikan dengan desain rumah mereka. Nah, jika Anda kebingungan dan tidak ingin repot dalam membuat kitchen set yang elegan, mewah, dan dapat dibanggakan kepada saudara, kolega, dan tetangga, kami merekomendasikan jasapembuatankitchenset.co.id.
Sejauh informasi ini ditulis, mereka sudah menangani client dari artist hingga pejabat negara.
Interior Tangga Rumah Mewah
Setelah ruang tamu dan dapur, interior rumah mewah terletak pada tangganya.
Tangga rumah mewah selalu jadi fitur yang membuat rumah mewah tersebut semakin berkelas dan elegan.
Ada hal yang harus benar-benar diperhatikan dalam membangun tangga, Anda harus membuat pondasi tangga yang baik dengan desain dan konsep yang punya kesatuan.
ADVERTISEMENT
• Tangga Rumah Mewah Klasik Modern
Beberapa jenis tangga rumah mewah, dapat membuat rumah Anda bak sebuah istana kerajaan.
Seperti desain tangga dalam rumah mewah klasik modern, sesuai konsepnya yaitu klasik, maka unsur klasik yang biasa digunakan adalah kayu, pada tangga rumah mewah, penggunaan elemen kayu dipakai pada lantai tangga.
Selain itu, konsep interior tangga rumah mewah juga akan semakin terasa jika disertai desain hollow dengan motif ukuran kayu pada dinding tangga.
• Tangga Kaca Rumah Mewah
Tangga kaca pada rumah mewah dengan konsep transparan dapat dijadikan pilihan, karena material kaca akan membuat rumah semakin terlihat elegan dan modern.
Tak hanya itu, tangga kaca juga dapat memberi pantulan sinar matahari yang banyak untuk membuat rumah mewah semakin terang di siang hari.
ADVERTISEMENT
Untuk interior rumah mewah dengan tangga kaca ini, yang harus dilakukan sebelum membuatnya adalah memilih bahan kaca yang tebal dan kuat.
Hal ini untuk menghindari keretakan, dan gunakan pula jenis kaca yang tidak licin.
• Tangga dengan Karpet untuk Rumah Mewah
Tangga yang dibuat untuk pemberian karpet pada rumah merwah biasanya bentuknya melingkar dengan bentuk pegangannya yang seperti pinggiran ranjang.
Karpet berwarna merah biasanya ditempatkan pada anak tangga untuk memberikan kesan glamor bak sebuah istana.
Pada interior rumah klasik, ciri mewah terletak pada penerapan ruang tamu yang elegan dengan warna putih dan beige, pada pintu, dinding an perabotan rumah tangga.
Selanjutnya ruang makannya dibuat dengan meja makan panjang dengan menggabungkan konsep dapur bersih, ditambah dengan pintu kaca dan banyak jendela.
ADVERTISEMENT
Hal ini akan membuat area ruang makan lebih memiliki nuansa pencahayaan yang alami dan membuat nyaman saat memasak dan makan bersama, itulah salah satu ciri dari interior rumah mewah klasik.
Untuk bisa memberi kesan mewah namun minimalis, desain yang ditampilkan haruslah berupa desain interior yang memiliki perpaduan warna netral, mengusung konsep open space, pada ruang tidur, dibuat pilihan dominasi warna-warna yang lembut.
Pemasangan pilihan material lantai dan dindingnya adalah keramik.
Desain interior rumah mewah minimalis juga bisa Anda contoh dari desain rumah mewah yang ada di Eropa, di mana ciri khas dari rumah mewah minimalisnya terletak pada paduan citra tradisional dengan modern.
Pada rumah mewah dengan kesan modern, seluruh ornamen di dalamnya haruslah modern, kekinian dan elegan.
ADVERTISEMENT
Konsep ini harus diterapkan pada tiap ruangan dalam rumah tersebut.
Contohnya di ruang keluarga, pilihan sofanya adalah sofa putih yang nyaman diduduki untuk bersantai seluruh anggota keluarga.
Ciri Khas Lain Dari Interior Rumah Mewah Modern
Ciri khas lain dari interior rumah mewah modern adalah kamar tidur yang luas dengan tempat tidur bergaya modern dan kamar mandi bak hotel bintang 5 yang dilengkapi segala failitas modern dan terbaru.
Untuk membuat rumah sederhana yang berkesan mewah, Anda harus desain secara tepat, namun elegan dan tidak berlebihan.
Anda juga bisa menambahkan crown molding pada sudut ruangan atau pada bagian atas jendela serta pintu.
Interior rumah sederhana tapi mewah, bisa dibuat dengan memasang beberapa karya seni, atau perabotan vintage yang bisa Anda dapatkan di toko barang bekas dengan harga yang juga cukup terjangkau.
ADVERTISEMENT
Demikian interior rumah mewah yang biasa dipilih untuk menghias rumah agar lebih terkesan mewah, glamour dan elegan.
Semoga dapat menjadi inspirasi bagi Anda yang ingin mendekorasi ulang rumah mewah.