Infografik: 363 Kapal yang Telah Ditenggelamkan Susi

9 Januari 2018 12:45 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Mereka yang ditenggelamkan Susi (Foto: Muhammad Faisal Nu'man/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Mereka yang ditenggelamkan Susi (Foto: Muhammad Faisal Nu'man/kumparan)
ADVERTISEMENT
Kementerian Kelautan dan Perikanan di bawah komando Susi Pudjiastuti terus aktif memberantas praktik illegal fishing. Jalan yang ditempuh salah satunya adalah dengan menenggelamkan kapal. Penenggelaman kapal sudah diatur dalam Undang-Undang Perikanan Nomor 45 Tahun 2009.
ADVERTISEMENT
Mereka yang ditenggelamkan Susi. (Foto: Muhammad Faisal Nu'man/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Mereka yang ditenggelamkan Susi. (Foto: Muhammad Faisal Nu'man/kumparan)
Penenggelaman kapal sudah rutin Susi lakukan sejak akhir 2014. Langkah tersebut konsisten dia lakukan hingga saat ini. Total sudah ada 363 kapal ikan illegal fishing dari berbagai negara yang ditenggelamkan. Inilah pembuktian Susi agar memberikan efek jera bagi para pemilik kapal.