Foto: Marcell Pukau Penggemarnya di Konser 'Marcell Tujuh Belas'

19 Oktober 2019 0:13 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Penampilan Marcell dalam konsernya bertajuk ‘Marcell Tujuh Belas’ di Balai Sarbini, Jakarta, Jumat (18/10). Foto: Fanny Kusumawardhani/kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Penampilan Marcell dalam konsernya bertajuk ‘Marcell Tujuh Belas’ di Balai Sarbini, Jakarta, Jumat (18/10). Foto: Fanny Kusumawardhani/kumparan
ADVERTISEMENT
Marcell Siahaan kembali menghibur penggemarnya saat menggelar konser di Balai Sarbini, Jakarta, Jumat (18/10). Konser bertajuk 'Marcell Tujuh Belas' itu dalam rangka merayakan 17 tahun kariernya di industri musik.
ADVERTISEMENT
Marcell membuka konser dengan bermain drum di bawah sorot lampu berwarna biru. Lagu 'Denganmu' pun ia bawakan sebagai lagu pembuka konser 'Marcell Tujuh Belas' itu.
Penampilan Marcell dalam konsernya bertajuk ‘Marcell Tujuh Belas’ di Balai Sarbini, Jakarta, Jumat (18/10) Foto: Fanny Kusumawardhani/kumparan
Penampilan Marcell dalam konsernya bertajuk ‘Marcell Tujuh Belas’ di Balai Sarbini, Jakarta, Jumat (18/10). Foto: Fanny Kusumawardhani/kumparan
Penonton yang hadir semakin hanyut saat Marcell membawakan lagu 'Peri Cintaku'. Lagu itu merupakan salah satu lagu yang paling menyakitkan, penonton pun ikut bernyanyi bersama Marcell.
Tak hanya sendiri, diatas panggung sejumlah penyanyi papan atas indonesia seperti RAN dan Raisa berduet diatas panggung.
Penampilan Marcell bersama RAN dalam konsernya bertajuk ‘Marcell Tujuh Belas’ di Balai Sarbini, Jakarta, Jumat (18/10). Foto: Fanny Kusumawardhani/kumparan
Penampilan Marcell bersama Raisa dalam konsernya bertajuk ‘Marcell Tujuh Belas’ di Balai Sarbini, Jakarta, Jumat (18/10). Foto: Fanny Kusumawardhani/kumparan
Penampilan Marcell bersama Raisa dalam konsernya bertajuk ‘Marcell Tujuh Belas’ di Balai Sarbini, Jakarta, Jumat (18/10). Foto: Fanny Kusumawardhani/kumparan
Penampilan Marcell kian spesial saat ia berduet bersama sang istri, Rima Melati Adams diatas panggung. Dengan sorot lampu yang cantik, mereka membawakan lagu 'Blue Moon' dari Frank Sinatra. Tak hanya itu, saat mereka membawakan lagu 'Sepanjang Jalan Kenangan', anak-anak Marcell ikut ke atas panggung dengan membawa bunga.
ADVERTISEMENT
Penampilan Marcell di konsernya yang bertajuk "Marcell Tujuh Belas" ditutup dengan lagu 'Semusim' di-medley dengan lagu 'Mendendam'.
Penampilan Marcell dalam konsernya bertajuk ‘Marcell Tujuh Belas’ di Balai Sarbini, Jakarta, Jumat (18/10). Foto: Fanny Kusumawardhani/kumparan
Penampilan Marcell dalam konsernya bertajuk ‘Marcell Tujuh Belas’ di Balai Sarbini, Jakarta, Jumat (18/10). Foto: Fanny Kusumawardhani/kumparan
Penampilan Marcell bersama istrinya Rima Melati Adams dalam konsernya bertajuk ‘Marcell Tujuh Belas’ di Balai Sarbini, Jakarta, Jumat (18/10). Foto: Fanny Kusumawardhani/kumparan
Penampilan Marcell bersama istrinya Rima Melati Adams dalam konsernya bertajuk ‘Marcell Tujuh Belas’ di Balai Sarbini, Jakarta, Jumat (18/10). Foto: Fanny Kusumawardhani/kumparan
Penampilan Marcell bersama keluarga dalam konsernya bertajuk ‘Marcell Tujuh Belas’ di Balai Sarbini, Jakarta, Jumat (18/10). Foto: Fanny Kusumawardhani/kumparan
Penampilan Marcell dalam konsernya bertajuk ‘Marcell Tujuh Belas’ di Balai Sarbini, Jakarta, Jumat (18/10). Foto: Fanny Kusumawardhani/kumparan