Konten dari Pengguna

Daftar Rute Transjakarta Bekasi Timur Terbaru 2022

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
21 Juni 2022 21:32 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Rute Transjakarta Bekasi Timur, Foto: unsplash/Pradamas Gifarry
zoom-in-whitePerbesar
Rute Transjakarta Bekasi Timur, Foto: unsplash/Pradamas Gifarry
ADVERTISEMENT
Bagi Anda yang akan pergi ke daerah Bekasi Timur dari Jakarta untuk mengunjungi keluarga atau Anda yang tinggal di Bekasi Timur ingin ke Jakarta untuk bekerja, Anda bisa menggunakan layanan bus Transjakarta rute B21 dengan tujuan Bekasi Timur - Semanggi. Berikut rute Transjakarta Bekasi Timur terbaru.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari buku berjudul “Jakarta Transportation Guide” karya Rizal Khadafi (2009:49), disebutkan bahwa Transjakarta mulai beroperasi pada 15 Januari 2004 dengan bertujuan untuk memberikan jasa angkutan umum yang cepat, nyaman dan harga yang terjangkau bagi masyarakat.
Seiring berjalannya waktu, pihak pengelola Transjakarta mulai menambah rute perjalanan ke berbagai wilayah di Jakarta termasuk ke kota penyangga seperti Bekasi, Depok dan Tangerang. Salah satunya adalah rute Bekasi Timur - Semanggi dengan nomor rute B21. Rute ini merupakan perpendekan dari rute Bekasi Timur - Grogol.

Daftar Rute Transjakarta Bekasi Timur Terbaru 2022

Simak daftar rute Transjakarta Bekasi Timur terbaru berikut ini.
Jika Anda ingin mencoba rute Transjakarta Bekasi Timur menuju Semanggi, berikut daftar halte yang dilewati rute tersebut:
ADVERTISEMENT
Selain melayani hingga Semanggi, ada beberapa bus yang hanya melayani sampai Halte BNN, berikut daftar halte yang dilewati:
Layanan rute ini tersedia setiap hari kerja mulai pukul 05.00 pagi hingga 22.00 malam. Untuk tarif dikenakan tarif standar Transjakarta yaitu Rp3.500. Jangan lupa untuk menyiapkan kartu uang elektronik atau e-money karena layanan Transjakarta sudah tidak menerima pembayaran tunai.
ADVERTISEMENT
Itulah informasi mengenai rute Transjakarta Bekasi Timur serta halte yang dilewati oleh rute tersebut. Semoga informasi ini membantu Anda yang akan bepergian ke Bekasi dari Jakarta maupun sebaliknya ya.(Prima)