Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.89.0
Konten dari Pengguna
Cara Membuat Cenil yang Lembut dan Kenyal untuk Camilan Keluarga
25 Januari 2022 19:44 WIB
·
waktu baca 1 menitTulisan dari Resep Masakan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Siapa, nih yang senang menyantap jajanan pasar untuk ngemil? Pasti familiar dengan yang namanya cenil, bukan? Salah satu makanan yang mempunyai warna-warna cantik sebagai daya tariknya.
ADVERTISEMENT
Cenil sendiri merupakan kue yang terbuat dari tepung kanji atau tepung tapioka dan ditabur kelapa parut pada bagian luarnya. Makanan yang satu ini biasanya disajikan juga bersama kuah gula merah yang dapat menambah kelezatannya.
Memiliki tekstur lembut serta kenyal, cenil dapat dengan mudah disukai oleh berbagai kalangan nih. Dengan kata lain, kalau Anda ingin menyajikan camilan keluarga di rumah, Anda bisa menjadikan cenil sebagai pilihan.
Cara Membuat Cenil
Untuk menyajikan makanan ini sebagai camilan keluarga, Anda tak perlu membelinya di luar karena cenil tergolong mudah dibuat sendiri di rumah. Anda bisa mengikuti cara membuat cenil di bawah ini yang dilansir dari akun YouTube Atha Naufal. Ikuti dengan baik cara pembuatannya, ya!
ADVERTISEMENT
Bagaimana dengan cara membuat cenil yang telah dibagikan di atas? Mudah sekali bukan untuk membuatnya? Selamat mencoba!
(TSY)