Konten dari Pengguna

Resep Mashed Potato, Makanan Bergizi Cocok untuk Menu Diet

Resep Masakan
Panduan supaya suami betah di rumah
18 Februari 2022 10:25 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Resep Masakan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Mashed Potato. Foto: Shutterstock
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Mashed Potato. Foto: Shutterstock
ADVERTISEMENT
Mashed potato atau kentang tumbuk seperti namanya memang kentang yang ditumbuk dan dicampur susu. Makanan ini sering dijadikan pendamping steak dalam budaya kuliner barat atau bisa juga dijadikan pengganti nasi.
ADVERTISEMENT
Menu yang satu ini juga bisa dijadikan makanan diet karena rendah kalori. Untuk jadi makanan balita juga bisa, kentang bisa memenuhi kebutuhan karbohidratnya. Teksturnya pun creamy dan lembut sehingga gampang dicerna.
Dalam memilih kentang untuk diolah menjadi mashed potato, kamu tidak boleh sembarangan. Pastikan kamu memilih kentang yang memiliki kadar pati tinggi. Jangan ambil kentang yang masih muda karena ketika ditumbuk, ia akan berair.

Resep Mashed Potato

Buat mashed potato-mu sendiri dan sajikan saat sedang ingin alternatif makanan selain nasi. Ikuti resep mashed potato yang dilansir dari YouTube Asahid TehYung berikut.
Cara membuatnya sama sekali enggak ribet, kan? Waktu membuatnya juga sebentar. Yuk, cobain resep ini di rumah.
(ADS)