Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.101.0
Konten dari Pengguna
Resep Spaghetti Brulee, Saus Bechamelnya Dijamin Enak
21 Oktober 2022 11:31 WIB
·
waktu baca 1 menitTulisan dari Resep Masakan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Spaghetti brulee berbeda dengan spaghetti lainnya. Jika biasanya spaghetti disantap dengan satu jenis saus saja, spaghetti brulee adalah sajian spaghetti bolognese yang dicampur dengan saus bechamel. Setelah itu, sajian ini dipanggang hingga menghasilkan spaghetti uang creamy dan lezat.
ADVERTISEMENT
Saus bechamel sendiri adalah salah satu dari lima saus utama dalam kuliner Prancis yang berwarna putih. Saus bechamel pertama kali dibuat pada tahun 1680. Juru masak pribadi Louis XIV, Pierre de la Varenne adalah pencipta saus ini.
Dulunya saus bechamel dibuat dari daging sapi muda yang dicampur bumbu-bumbu, kemudian direbus dalam kaldu bening. Namun sekarang, saus bechamel dibuat dari susu dan roux (campuran dari mentega dan tepung terigu).
Resep Spaghetti Brulee
Untuk resep spaghetti brulee selengkapnya, bisa kamu simak di bawah ini, ya. Resepnya dikutip dari kanal YouTube Devina Hermawan.
Itulah resep spaghetti brulee yang enak dan cocok banget disantap bareng keluarga. Selamat mencoba, ya!
(DEL)