Konten dari Pengguna

Resep Telur Dadar Padang Tanpa Kelapa, Lezat dan Mengenyangkan

Resep Masakan
Panduan supaya suami betah di rumah
10 November 2021 8:34 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Resep Masakan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Resep Telur Dadar Padang Tanpa Kelapa. Foto: Cookpad
zoom-in-whitePerbesar
Resep Telur Dadar Padang Tanpa Kelapa. Foto: Cookpad
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Telur adalah salah satu olahan makanan yang dapat dibuat menjadi berbagai macam hidangan. Tidak terkecuali di rumah makan Padang. Di sana kita dapat menemukan telur dadar Padang yang khas dengan telur yang tebal.
ADVERTISEMENT
Menjadi salah satu menu favorit, Anda bisa membuatnya sendiri di rumah, lho, dengan mengikuti resep yang tersedia di dalam artikel ini.

Resep Telur Dadar Padang Tanpa Kelapa

Telur dadar Padang merupakan telur yang identik dengan telur yang tebal dan memiliki berbagai macam isian di dalamnya seperti daun bawang, daun kunyit, bawang putih, bawang merah, cabai, hingga kelapa. Namun, tidak semua menyukai kelapa sebagai isian. Jika Anda salah satu yang tidak menyukai kelapa di dalam telur dan ingin mencoba buat telur dadar Padang, Anda bisa mengikuti resep telur dadar Padang tanpa kelapa di bawah ini.
Mudah bukan untuk membuat telur dadar padang tanpa kelapa? Kini Anda bisa membuatnya kapan pun ingin menyantap telur dadar Padang tanpa harus keluar rumah. Jangan tunda untuk membuatnya, ya. Selamat mencoba!
ADVERTISEMENT
(TSY)