Kumplus opini- Aan Mansyur

Menjadi Penulis, Menjadi Pekerja yang Rentan

M Aan Mansyur
membaca, menulis, dan menanti di Katakerja.
19 Agustus 2021 14:43 WIB
·
waktu baca 10 menit
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
3.
Penulis hampir mustahil bisa menghindarkan diri dari pertanyaan: karya siapa yang memengaruhimu? Meskipun sudah sering menerima pertanyaan serupa, saya selalu kelimpungan dan cengengesan menghadapinya. Dan, ketika menjawab, saya merasa jawaban saya tidak pernah cukup, keliru, dan kerap memancarkan keangkuhan khas penulis yang tidak tahu diri. Pertanyaan pengaruh adalah undangan untuk menghadiri pameran nama-nama dan karya-karya asing.
Raymond Carver, dalam esainya, menjawab pertanyaan perihal pengaruh dengan cara yang sangat berbeda: “Saya tidak bisa berbicara tentang buku atau penulis yang barangkali memengaruhi saya…. Saya tidak tahu tentang pengaruh sastra,” tulisnya. “Tetapi, saya memiliki beberapa gagasan tentang jenis pengaruh lain.” Dia mengatakan fakta bahwa memiliki dua anak memengaruhi tulisannya lebih dari apa pun. Dia berbicara jujur, dengan nada pahit, tentang tekanan hidup yang dia alami, tentang kecemasan tidak punya uang, serta waktu untuk menulis dan keluarga.
Lanjut membaca konten eksklusif ini dengan berlangganan
Keuntungan berlangganan kumparanPLUS
check
Ribuan konten eksklusif dari kreator terbaik
check
Bebas iklan mengganggu
check
Berlangganan ke newsletters kumparanPLUS
check
Gratis akses ke event spesial kumparan
check
Bebas akses di web dan aplikasi
Kendala berlangganan hubungi [email protected] atau whatsapp +6281295655814
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten
Sedang memuat...0 Konten