Konten dari Pengguna

Password Itu Penting Engga Sih

adam muhammad Ridwan
salam kenal saya adam dari smk PGRI I depok. untuk sekarang saya kuliah di UMJ(Universitas Muhammadiyah Jakarta), kesibukan saya saat ini belajar kelas online.
11 Agustus 2024 10:39 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari adam muhammad Ridwan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
buatlah password dengan kuat (dokumen pribadi)
zoom-in-whitePerbesar
buatlah password dengan kuat (dokumen pribadi)
ADVERTISEMENT

Password

sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
menurut mu password itu penting engga sih ,kenapa bisa jadi penting dan mengapa ada yang menyepelekan nya. seperti yang saya tahu bahwa password itu penting di jaga karena menyangkut keamanan akun saya,apakah para pembaca mau akun nya di gunakan tindak kejahatan atau di jadi kan pengambilan data penting. Seputar terkait hal itu jawaban nya sudah tahu pastikan bahwa password itu penting. Apabila ada yang menyepelekan nya mungkin pengentahuan dalam teknologi nya masih awam,berikut ini saya akan membahas cara membuat password yang kuat dan aman.
ADVERTISEMENT

Kegelisahan

Sebelum membahas cara membuat password yang aman aku mengingat dulu nih password PDN yang terungkap yaitu Admin#1234. Sangat mengewakan sekali bukan PDN (Pusat Data Nasional) yang di buat ratusan trilliun untuk menyimpan data warga negara Indonesia password nya hanya begitu aja pendek lagi walaupun udah memenuhi kriteria bahwa ada karakter spesial huruf kapital dan number masalah nya password admin itu sering di pakai developer hanya membuat project sementara yang ibarat nya belum final.aku menulis postingan ini berharap bahwa membuat password itu bukan lah hal yang bisa di sepelekan yang dimana password ini sangat penting untuk menyimpan data-data,foto,dan hal terpenting lainnya.

Kriteria Membuat Password

kriteria apa saja sih yang di butuhkan untuk membuat password yang kuat :
ADVERTISEMENT
ketiga hal ini harus ada di pembuatan password kalian dan tidak hanya itu buat lah password yg sulit di tebak tidak seperti tanggal lahir kalian nama panggilan kalian terus tambah nomor 123 itu sangat fatal okey, atau mungkin qwert123 ikutin urutan tombol di keyboard itu juga engga bagus.
contoh password yg sulit :
jabnfYasjdJ$!&983
psmnfuYndR*%$!&825

Password sama dengan akun yang lain

siapa nih yang suka membuat password akun media nya semuanya sama entah itu dari facebook,instagram , dan X(twitter). ini merupakan hal buruk ya sebisa mungkin password itu beda di setiap akun media sosial dan juga termasuk akun penyimpanan cloud apalagi ada data pribadi.

Susah mengingat password yang sulit

oke saya ada trik nih buat kalian yang sulit mengingat password yang sulit :
ADVERTISEMENT
itu mungkin sedikit trik dari saya jika ada tambahan silahkan ketik di kolom komentar ouh iya langkah yg pertama itu password nya catat dulu ya bisa lewat aplikasi atau tulis langsung jika sudah gampang mengingat nya silahkan langsung di hapus password itu dari catatan kalian.

Ganti password & 2 Autentikasi dua faktor (2FA)

untuk menambah keamanan kalian bisa mengganti password setiap 6 bulan sekali. untuk lebih aman lagi kalian bisa nih tambahkan 2FA (Autentikasi 2 Faktor) jadi sistem kerja nya gini ketika seseorang tau password dan username kamu pass masuk ke akun dia harus melewati autentikasi kedua yang di mana autentikasi kedua itu kode masuk nya ada di aplikasi 2FA okey.
ADVERTISEMENT

Penutup

semoga postingan yang saya sampaikan ini bermanfaat bila ada pertanyaan silahkan di komentar sukai postingan ini untuk bisa trending dan di baca banyak orang terima kasih telah mendukung saya.