Konten dari Pengguna

Pentingnya Akuntansi untuk Menunjang Kesuksesan Bisnis

Anggi Endang Bustawi
Mahasiswa aktif program studi Akuntansi, UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
19 November 2024 11:43 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Anggi Endang Bustawi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
(sumber: https://www.freepik.com/search?format=search&last_filter=query&last_value=bisnis+keuangan&query=bisnis+keuangan)
zoom-in-whitePerbesar
(sumber: https://www.freepik.com/search?format=search&last_filter=query&last_value=bisnis+keuangan&query=bisnis+keuangan)
ADVERTISEMENT
Di era modern ini sudah banyak pelaku bisnis muda yang menjalankan bisnis mereka dengan berbagai macam tantangan dan persaingan yang sangat ketat. Kesuksesan suatu bisnis tidak hanya diperoleh dari sebuah strategi dan ide-ide yang brilian saja, tetapi dengan pengelolaan keuangannya. Dalam dunia bisnis, pengelolaan keuangan sangat dibutuhkan untuk keberlanjutan suatu bisnis. Salah satu elemen terpenting dalam pengelolaan keuangan perusahaan yaitu akuntansi. Akuntansi memiliki peran yang sangat penting untuk menunjang kesuksesan suatu bisnis. Apabila pelaku usaha tidak menerapkan akuntansi untuk pengelolaan keuangannya dapat menyebabkan bisnis tersebut tidak berjalan dengan baik. Tidak hanya sebagai pengelolaan keuangan, akuntansi juga memiliki peran penting lainnya dalam menunjang kesuksesan bisnis, antara lain:
ADVERTISEMENT
Peran Akuntansi dalam Menunjang Kesuksesan Bisnis
ADVERTISEMENT
Dampak Akuntansi Terhadap Kesuksesan Bisnis
Akuntansi memiliki peranan yang sangat penting dalam menunjang kesuksesan bisnis, terutama dalam hal pengelolaan keuangan. Melalui akuntansi, pelaku bisnis dapat memantau perkembangan bisnis, menyediakan informasi keuangan yang rapi dan akurat, serta menjadi alat pengendali keuangan perusahaan. Selain itu, akuntansi dapat membantu dalam kepatuhan hukum perusahaan, mendukung pengambilan keputusan oleh stakeholders, dan meningkatkan daya tarik perusahaan bagi investor. Dengan pengelolaan keuangan akuntansi yang baik, bisnis dapat meningkatkan kepercayaan investor, mendukung perkembangan strategi perusahaan, meningkatkan profitabilitas, serta menciptakan dasar yang kuat untuk pertumbuhan dan pengembangan bisnis di masa yang akan datang. Oleh karena itu, peran akuntansi sangatlah dibutuhkan dalam pengelolaan kesuksesan sebuah bisnis dalam menghadapi sebuah tantangan dan persaingan yang sangat ketat.
ADVERTISEMENT
Anggi Endang Bustawi, mahasiswi program studi Akuntansi, UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.