news-card-video
10 Ramadhan 1446 HSenin, 10 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

CHVRCHES bakal rilis album terbaru mereka yang berjudul Love Is Dead

Muhammad Ari K.
Gue hanyalah seorang pelajar yang mengagumi Jurnalistik, Musik, dan Liverpool FC. #YNWA
15 April 2018 23:11 WIB
clock
Diperbarui 14 Maret 2019 21:09 WIB
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Muhammad Ari K. tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
CHVRCHES bakal rilis album terbaru mereka yang berjudul Love Is Dead
zoom-in-whitePerbesar
CHVRCHES bakal merilis album terbaru bernama "Love Is Dead".
ADVERTISEMENT
band yang bergenre Synth-Pop ini akan merilis album terbaru mereka setelah "Every Open Eye (2015)". Yaitu "Love Is Dead".
Love Is Dead ini akan berisikan 13 lagu yang bakal bikin pendengarnya ketagihan untuk terus mendengarnya. Seperti yang tertera di web resmi CHVRCHES ( chvrches.es ) album ini akan dirilis pada tanggal 25 Mei 2018.
Dan pada tanggal 9 April 2018 kemarin. CHVRCHES sudah merilis beberapa single terbaru mereka seperti Get Out, Never Say Die dan yang terbaru adalah Miracle.