Konten dari Pengguna

3 Brand Pelancar ASI Rekomendasi Mom Leny

Babyologist
The trusted and resourceful media for pregnancy & maternity in Indonesia. Our vision is to make The Journey beautiful and enjoyable!
7 April 2019 9:19 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Babyologist tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Zaman sekarang banyak banget pengolahan-pengolahan makanan siap saji. Termasuk untuk booster ASI, setiap brand memberikan aneka varian yang disukai Moms yang menyusui di zaman milenial, baik untuk yang bekerja maupun ibu rumah tangga. Pastinya booster ASI ini bisa jadi pilihan bahkan jadi favorit, termasuk bagi saya. Berikut adalah 3 brand Booster ASI rekomendasi saya.
ADVERTISEMENT

1. Mama Bear

Brand booster ASI ini menawarkan berbagai jenis pilihan dan rasa yang wajib Moms konsumsi, di antaranya:
ADVERTISEMENT

2. Wake Wake

Booster ASI nikmat berbahan dasar daun bangun-bangun yang diketahui sebagai daun booster ASI, variannya juga banyak, di antaranya:
ADVERTISEMENT

3. Moongbooster

Booster ASI ini dibuat oleh ibu dari 4 anak – Joanna Alexandra, yang menawarkan booster ASI sebagai minuman segar. Ada pudingnya berbahan dasar kacang-kacangan dan campuran seperti buah sebagai pelancar ASI dan bikin ASI kental. Terdapat beberapa rasa segar, di antaranya:
ADVERTISEMENT
Semoga ini bisa menjadi pilihan Moms, booster ASI dengan cara yang berbeda pastinya lebih nikmat untuk Moms dan hasilnya ASI-nya juga bergizi ya Moms. Selamat Meng-ASI-hi!
 
Semoga bermanfaat.
By: Leny Larose
Copyright by Babyologist