Konten dari Pengguna

Kekurangan Cairan Ketuban selama Kehamilan (Oligohidramnion)

Babyologist
The trusted and resourceful media for pregnancy & maternity in Indonesia. Our vision is to make The Journey beautiful and enjoyable!
20 Mei 2019 20:27 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Babyologist tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Kekurangan Cairan Ketuban selama Kehamilan (Oligohidramnion)
zoom-in-whitePerbesar
ADVERTISEMENT
Cairan ketuban adalah cairan yg berfungsi menahan guncangan, mencegah infeksi unk janin dan tempat janin tumbuh dan berkembang dan unk janin dapat bergerak bebas di perut.
ADVERTISEMENT
Cairan ketuban diproduksi pada 14 minggu awal kehamilan dan cairan ketuban yg sedikit /kurang disebut oligohidramnion.
Oligohidramnion bisa disebabkan karena:
- merembesnya cairan ketuban - nutrisi dan darah yg disediakan plasenta kurang sehingga bayi tidak bisa mendaur ulang cairan ketuban - kurang minum - Aktifitas fisik berlebihan - penyakit kronis tertentu seperti darah tinggi,  kencing manis pada ibu - kelainan bawaan janin- gangguan pada plasenta - plasenta lepas dari pelekatannya
Beberapa tips yg dpt Moms lakukan di rumah unk membantu mengatasi oligohidramnion:
- banyak minum air putih - hindari stress - hindari aktivitas fisik berlebihan - bila ada penyakit kronis sebaiknya minum obat teratur dan rajin kontrol ke dokter kandungan anda- makan makanan bergizi seimbang 
ADVERTISEMENT
Bila dirasa oleh dokter kandungan cairan ketuban anda kurang sekali maka akan dilakukan penyuntikan cairan tambahan dan ini dilakukan di rumah sakit oleh dokter kandungan anda ya Moms