Konten dari Pengguna

Arti Rabbana Atina Fiddunya Hasanah Wafil Akhiroti Hasanah Waqina Adzabannar

Bacaan Doa
Akun yang khusus membahas tentang doa-doa Islami
15 April 2025 21:26 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Bacaan Doa tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Arti Rabbana Atina Fiddunya Hasanah Wafil Akhiroti Hasanah Waqina Adzabannar. Foto Hanya Ilustrasi. Sumber Foto: Unsplash.com/Masjid MABA
zoom-in-whitePerbesar
Arti Rabbana Atina Fiddunya Hasanah Wafil Akhiroti Hasanah Waqina Adzabannar. Foto Hanya Ilustrasi. Sumber Foto: Unsplash.com/Masjid MABA
ADVERTISEMENT
Doa sapu jagat merupakan salah satu bacaan doa yang sering terdengar dalam berbagai kesempatan. Lalu sebenarnya apa arti rabbana atina fiddunya hasanah wafil akhiroti hasanah waqina adzabannar? Umat muslim wajib mengetahuinya.
ADVERTISEMENT
Doa ini merupakan salah satu doa yang singkat namun memiliki makna yang sangat mendalam. Karena dalam bacaan doa ini memohon kepada Allah Swt. untuk diberikan kebaikan di dunia maupun diakhirat.

Arti Rabbana Atina Fiddunya Hasanah Wafil Akhiroti Hasanah Waqina Adzabannar untuk Umat Muslim

Arti Rabbana Atina Fiddunya Hasanah Wafil Akhiroti Hasanah Waqina Adzabannar. Foto Hanya Ilustrasi. Sumber Foto: Unsplash.com/Masjid MABA
Dikutip cari buku Tiket ke Surga karya Abdul Majid dan Isfaudin, doa sapu jagad merupakan doa yang paling sering dibaca dari zamannya nabi hingga sekarang. Doa ini terkenal karena sering dibaca oleh orang yang secara tulus menginginkan keselamatan di dunia dan akhirat.
Salah satu alasan kenapa doa ini sering dibaca dari zaman Rasulullah Saw adalah karena doa ini tidak menyulitkan umatnya. Rasulullah Saw. juga suka dengan bacaan doa yang singkat tetapi memiliki makna mendalam. Hal tersebut dijelaskan dari hadis berikut ini.
ADVERTISEMENT
Ada berbagai kesempatan yang bisa dilakukan untuk membaca doa ini. Yang paling umum adalah setelah selesai menjalankan ibadah salat fardu. Doa ini bisa dibaca sebagai penutup doa-doa lainnya.
Lalu sebenarnya apa arti rabbana atina fiddunya hasanah wafil akhiroti hasanah waqina adzabannar? Berikut ini adalah tulisan Arab, latin dan artinya lengkap dikutip dari laman https://nu.or.id.
ADVERTISEMENT
Salah satu keutamaan utama doa sapu jagat adalah perlindungan dari segala keburukan, baik di dunia maupun di akhirat. Keburukan dalam konteks dunia mencakup segala bentuk kesulitan, penyakit, maupun godaan syaitan, sedangkan di akhirat, doa ini menjadi perisai dari siksa kubur maupun azab neraka.
Dengan senantiasa memanjatkan doa ini, seorang hamba memohon agar dijauhkan dari segala marabahaya yang dapat merugikan kehidupan spiritual maupun jasmaninya.
Di akhirat kelak, doa sapu jagat memberikan manfaat besar bagi yang mengamalkannya. Salah satunya adalah keselamatan dari bencana besar di Padang Mahsyar, tempat manusia dikumpulkan setelah hari kebangkitan.
Itulah ulasan mengenai arti rabbana atina fiddunya hasanah wafil akhiroti hasanah waqina adzabannar atau doa sapu jagad yang sering dibaca dalam berbagai kesempatan/ (WWN)
ADVERTISEMENT