Konten dari Pengguna

Doa setelah Sholat Tahajud agar Cepat Terkabul, Muslim Harus Tahu

Bacaan Doa
Akun yang khusus membahas tentang doa-doa Islami
19 November 2024 18:41 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Bacaan Doa tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi untuk Doa setelah Sholat Tahajud agar Cepat Terkabul. Sumber: Unsplash/Imad Alassiry
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi untuk Doa setelah Sholat Tahajud agar Cepat Terkabul. Sumber: Unsplash/Imad Alassiry
ADVERTISEMENT
Doa setelah sholat tahajud agar cepat terkabul bisa dipanjatkan oleh umat muslim. Salat tahajud adalah salah satu salat sunah yang dianjurkan untuk dikerjakan. Selesai mengerjakan salat ini, muslim akan menutupnya dengan membaca doa.
ADVERTISEMENT
Dalam menjalankan kehidupan, manusia tentunya memiliki berbagai keinginan. Agar keinginan cepat tercapai, manusia harus berusaha untuk mendapatkannya dan berdoa kepada Allah Swt.

Doa setelah Sholat Tahajud agar Cepat Terkabul dan Artinya

Ilustrasi untuk Doa setelah Sholat Tahajud agar Cepat Terkabul. Sumber: Unsplash/Masjid Pogung Dalangan
Mengutip dari Sholat Tahajud & Kebahagiaan, Muqit (2018:4), salat tahajud adalah salat sunah yang dikerjakan pada waktu malam hari dan dilaksanakan sesudah tidur. Setelah mengerjakan salat tahajud, ada doa yang bisa dibaca.
Berikut bacaan doa setelah sholat tahajud agar cepat terkabul lengkap dengan artinya.
ADVERTISEMENT
Doa setelah sholat tahajud agar cepat terkabul tersebut dapat dicatat dan diamalkan oleh muslim. Semoga bermanfaat. (KRIS)