Konten dari Pengguna

Doa Sholat Tahajud agar Cepat Dikabulkan oleh Allah Swt. dan Waktu Terbaiknya

Bacaan Doa
Akun yang khusus membahas tentang doa-doa Islami
13 Januari 2025 17:22 WIB
·
waktu baca 4 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Bacaan Doa tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Doa Sholat Tahajud agar Cepat Dikabulkan oleh Allah Swt. Foto: dok. Unsplash/Jeremy Yap
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Doa Sholat Tahajud agar Cepat Dikabulkan oleh Allah Swt. Foto: dok. Unsplash/Jeremy Yap
ADVERTISEMENT
Doa sholat tahajud agar cepat dikabulkan oleh Allah Swt. dapat diamalkan umat muslim saat mengerjakan salat sunah satu ini. Dengan mengerjakan amalan ini, segala keinginan seorang hamba dapat segera dikabulkan oleh Allah Swt.
ADVERTISEMENT
Doa ini biasanya dikerjakan setelah mengerjakan salat sunah tahajud. Sebelum mengetahui bacaan doa lengkapnya, penting untuk mengetahui waktu terbaik untuk mengerjakan salat tahajud.

Doa Sholat Tahajud agar Cepat Dikabulkan oleh Allah Swt.

Ilustrasi Doa Sholat Tahajud agar Cepat Dikabulkan oleh Allah Swt. Foto: dok. Unsplash/Tanya Syf
Mengutip dari buku berjudul 354 Sunnah Nabi Sehari-hari, Dr. Raghib As-Sirjani (2015:98) salat tahajud dapat diamalkan dengan menunaikannya sebanyak dua rakaat, empat rakaat, atau lebih selepas salat Isya hingga sebelum terbitnya waktu fajar.
Bahasan mengenai waktu mengerjakan salat tahajud disebutkan dalam sebuah hadis yang berbunyi:
ADVERTISEMENT
Diketahui bahwa waktu terbaik untuk mengerjakan salat tahajud adalah sepertiga malam yang terakhir, yaitu sekitar pukul 02.00 sampai 04.00 atau sebelum waktu fajar tiba.
Untuk menyempurnakan amalan salat sunah tahajud, umat muslim dapat membaca doa khusus. Berikut ini adalah bacaan doa sholat tahajud agar cepat dikabulkan oleh Allah Swt.
ADVERTISEMENT
Demikian pilihan doa sholat tahajud agar cepat dikabulkan oleh Allah Swt. Dengan amalan ini, umat muslim dapat memperoleh keinginan-keinginan yang dipanjatkannya melalui doa setelah salat tahajud. (DAP)