Konten dari Pengguna

Doa untuk Ibu yang Sudah Meninggal Bahasa Arab beserta Artinya

Bacaan Doa
Akun yang khusus membahas tentang doa-doa Islami
21 April 2025 18:37 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Bacaan Doa tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Doa untuk Ibu yang Sudah Meninggal Bahasa Arab. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Trung
zoom-in-whitePerbesar
Doa untuk Ibu yang Sudah Meninggal Bahasa Arab. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Trung
ADVERTISEMENT
Doa untuk ibu yang sudah meninggal bahasa Arab lengkap dengan artinya dapat dibacakan oleh umat muslim. Mendoakan ibu yang telah meninggal adalah salah satu bentuk bakti anak yang tidak terputus meskipun orang tua telah tiada.
ADVERTISEMENT
Doa yang dipanjatkan untuk ibu yang telah meninggal bertujuan memohonkan ampunan, rahmat, dan tempat terbaik di sisi Allah Swt. Doa-doa ini bisa dibaca kapan saja, terutama setelah salat, saat ziarah kubur, atau di waktu-waktu mustajab lainnya.

Doa untuk Ibu yang Sudah Meninggal Bahasa Arab yang Dapat Diamalkan Para Anak

Doa untuk Ibu yang Sudah Meninggal Bahasa Arab. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Alexander
Dikutip dari buku Madrasah Ibtidaiyah, Fida dkk (2021: 1), anak saleh adalah dambaan setiap orang tua. Anak soleh selalu berbakti dan mengikuti nasihat orang tuanya selama tidak menuju pada maksiat.
Anak saleh selalu mendoakan kedua orang tuanya. Dalam Islam, doa anak yang saleh menjadi salah satu amal jariyah yang terus mengalir pahalanya kepada orang tua. Bahkan ketika orang tua sudah berada di alam kubur.
ADVERTISEMENT
Rasulullah saw. bersabda:
Berikut adalah doa untuk ibu yang sudah meninggal bahasa Arab lengkap dengan artinya.

1. Doa Memohon Ampunan dan Kasih Sayang

Doa ini berasal dari Al-Qur’an Surah Al-Isra ayat 24 dan merupakan permohonan kepada Allah untuk mengampuni dan menyayangi kedua orang tua.

2. Doa Khusus untuk Ibu yang Telah Meninggal

ADVERTISEMENT
Doa ini merupakan adaptasi dari doa yang diajarkan Rasulullah saw. untuk jenazah, dengan penyesuaian untuk ibu yang telah meninggal.

3. Doa Umum untuk Orang Tua yang Telah Meninggal

Itulah doa untuk ibu yang sudah meninggal bahasa Arab lengkap dengan artinya dalam bahasa Indonesia. Mendoakan ibu yang telah meninggal adalah bentuk kasih sayang dan bakti yang terus mengalir. (Gin)
ADVERTISEMENT