Konten dari Pengguna

Misteri Watu Kenong Di Truko Karangsari SEMPU & Leluhur Orang Blambangan

BANYUWANGI CONNECT
membacalah walau sebentar
6 Oktober 2017 12:08 WIB
clock
Diperbarui 14 Maret 2019 21:14 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari BANYUWANGI CONNECT tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Paiton dan Melik iku padanan nama situs di ibu Nagari Blambangan di Panarukan. Parijata....H...itu nama bunga kehidupan dalam mitos Hindu dan Budha, nama pohon yang tumbuh antara surga dan neraka . Jadi sebenarnya Mungkin Leluhur orang Parijatah PAITON Melik ....adalah orang Blambangan, Panarukan yang datang ke Blambangan ibu Nagari Kota Lateng.
Misteri Watu Kenong Di Truko Karangsari SEMPU & Leluhur Orang Blambangan
zoom-in-whitePerbesar
Pak Misnadi 48th Pewaris Tanah Watu Kenong
ADVERTISEMENT
Sedangkan Dusun Truko Berjarak 1 KM dari Dusun Paiton. Bahwa leluhur orang Banyuwangi adalah orang yang berperawakan, tinggi besar kukuh sawo matang, berhidung mancung dan perempuannya seperti mbah wadon (nenek) ,langsing, berhidung mbangir ( mancung kecil) Dulu Banyak Ditemukan Ciri itu di Sekitaran Daerah ini.
Di Dusun Truko Desa Karangsari Kecamatan Sempu Banyuwangi, Kala itu banyak di temukan Watu Kenong (Perangkat Gamelan). Watu Kenong Adalah batu menonjol diatas permukaan Batu ini apabila dipukul menghasilkan bunyi-bunyian seperti gamelan, dipercaya asal-usulnya berasal di zaman Megalithikum. Manusia Purba mengenal suatu kepercayaan terhadap kekuatan gaib atau kekuatan luar biasa diluar kekuatan manusia.
Misteri Watu Kenong Di Truko Karangsari SEMPU & Leluhur Orang Blambangan (1)
zoom-in-whitePerbesar
Watu kenong saat ini di simpan di DISPAR Banyuwangi [photo Youtube]
ADVERTISEMENT
Tapi Sekarang Watu Kenong ini Sudah Tidak ada Lagi ditempat ini.Antara Tahun 1980an Watu kenong ini di pindahkan dari tempatnya di bawa ke museum Blambangan Banyuwangi.Ada Suatu cerita Mistis Waktu memindahkan Batu ini dari Tempatnya. Sudah Beberapa Kali mau di Pindahkan. Truk yang Memuat watu kenong Mogok secara Misterius. Setelah Minta izin pada Mbah wan Pemilik Tanah Baru bisa diangkut Ke banyuwangi dengan lancar Kata Pak Misnadi 48th Pewaris Tanah Watu Kenong. ketika Team BTD Menemui di rumahnya di Dusun Truko Desa Karangsari Kecamatan Sempu.
Di area Watu kenong ini dulu Seperti Ada Reruntuhan Candi dan Banyak di temukan Batu Bata Persegi Empat dari batu padas Mengelilingi Area Watu Kenong. dan Juga Banyak Benda Berharga di temukan di tempat ini.Setelah Pengambilan Watu Kenong Oleh Pemerintah Daerah banyuwangi. Misnadi Hanya Memiliki 1 Buah Contoh Watu kenong,Tapi Sudah Di Timbun di Pondasi Rumahnya.Saya Sekarang gak Punya Batu Kenong lagi Hanya Tersisa Batu Persegi Empat Berserakan di Sekitar Rumahnya dan Kalau Mau Melihat Batu Kenong Bisa di lihat di Musium Blambangan 'Ucap Misnadi Kepada Team BTD.
ADVERTISEMENT
Dulu Disetiap Malam Jum,at banyak Orang Berziarah di tempat ini Untuk Mencari Berkah,Tapi Sekarang Tidak Saya perbolehkan Karna Biar tidak Bertambah Angker tempat ini,Di sekitar Tempat ini Masih banyak Peninggalan2 yang terkubur di dalam Tanah. Misnadi Juga Berpesan Kepada Pemerintah Daerah Banyuwangi Bahwa Watu Kenong yang Berada di Musium Blambangan. Supaya PEMDA Mengakui Bahwa Watu kenong itu Berasal Dari Dusun Truko Pesan Misnadi Kepada Team BTD.