Jelang Hari Raya Idul Fitri 1445 H, Bapas Kediri melakukan persiapan pengamanan

Balai Pemasyarakatan Kelas II Kediri
Balai Pemasyarakatan Kelas II Kediri
Konten dari Pengguna
20 April 2024 23:11 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Balai Pemasyarakatan Kelas II Kediri tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Jelang Hari Raya Idul Fitri 1445 H, Bapas Kediri melakukan persiapan pengamanan libur hari raya dan cuti bersama
zoom-in-whitePerbesar
Jelang Hari Raya Idul Fitri 1445 H, Bapas Kediri melakukan persiapan pengamanan libur hari raya dan cuti bersama
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Senin 01/04/2024, Bapas Kediri mengikuti Apel Kesiapan Pengamanan Hari Raya Idul Fitri 1445 H / 2024 M di Lingkungan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia secara virtual.
ADVERTISEMENT
Kegiatan tersebut diikuti oleh seluruh jajaran Kemenkumham se-Indonesia dan dilaksanakan secara daring melalui aplikasi zoom.
Pada kegiatan tersebut, Dirjenpas selalu pembina apel menyampaikan beberapa hal:
- Agar kanwil melakukan monitoring unit pelaksana teknis jajarannya terkait selama masa cuti bersama idul fitri.
- Agar seluruh jajaran melakukan pengecekan pada instalasi listrik kantor selama cuti lebaran.
- ⁠agar tiap UPT bersinergi dengan APH lainnya khususnya kepolisian dan dinas pemadam kebakaran guna mengantisipasi kemungkinan gangguan keamanan dan resiko kebakaran.
#KemenkumhamRI
#Yasonnalaoly
#Kemenkumhamjatim
#Kakanwilkemenkumhamjatim
#Heniyuwono
#Pemasyarakatan
#JatimPASTIHEBAT
#KamiPASTI
#BapasKediri
#pastiTAHU