Konten dari Pengguna

Biaya Over Limit Kartu Kredit BCA dan Biaya Lainnya

Berita Bisnis
Berita dan Informasi Praktis soal Ekonomi Bisnis
12 Juli 2022 17:09 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Bisnis tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ATM BCA. Foto: Fanny Kusumawardhani/Kumparan.com
zoom-in-whitePerbesar
ATM BCA. Foto: Fanny Kusumawardhani/Kumparan.com
ADVERTISEMENT
Biaya over limit kartu kredit BCA perlu diketahui oleh setiap nasabah BCA. Dikutip dari buku Mengelola Kredit Secara Sehat yang ditulis oleh Ikatan Bankir Indonesia, kartu kredit merupakan alat pembayaran nontunai yang dikeluarkan oleh bank.
ADVERTISEMENT
Sementara itu, biaya over limit adalah biaya yang diberlakukan jika nasabah menggunakan kartu kredit melebihi plafon kredit yang diberikan.
Walaupun dikenakan biaya, kartu kredit memudahkan penggunanya dalam melakukan berbagai transaksi. Jadi kamu bisa berbelanja terlebih dahulu menggunakan limit yang diberikan. Nantinya pada tanggal tertentu kamu harus membayar tagihan dari limit yang telah digunakan.

Biaya Over Limit Kartu Kredit BCA

Ilustrasi Biaya Over Limit Kartu Kredit BCA. Foto: Unsplash.com
Dikutip dari laman resmi BCA, berikut biaya kartu kredit BCA termasuk biaya over limit berdasarkan jenis kartunya.
BCA Everyday Card atau BCA Indomaret Card
ADVERTISEMENT
BCA Visa Batman atau BCA Mastercard Platinum
BCA Visa Platinum/Visa/Mastercard Black/BCA JCB Black
ADVERTISEMENT
BCA Card Platinum
Mastercard Matahari/BCA UnionPay
ADVERTISEMENT
Itu dia rincian biaya over limit kartu kredit BCA. Semoga bermanfaat!
(ZHR)