Konten dari Pengguna

BluVirtual Card untuk Apa? Ini Keunggulan dan Cara Aktivasinya

Berita Bisnis
Berita dan Informasi Praktis soal Ekonomi Bisnis
9 Oktober 2023 14:22 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Bisnis tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi BluVirtual Card. Foto: Blu
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi BluVirtual Card. Foto: Blu
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
BluVirtual Card adalah kartu debit virtual dari Blu by BCA Digital. Sebagai informasi, Blu sendiri merupakan layanan perbankan milik PT BCA Digital yang didesain agar nasabah dapat melakukan transaksi secara online hanya melalui aplikasi mobile banking.
ADVERTISEMENT
Lantaran termasuk bank digital, Blu membuat inovasi berupa kartu debit dalam bentuk virtual yang diberi nama BluVirtual Card. Lantas, BluVirtual Card untuk apa? Mengutip laman resminya, BluVirtual Card bisa digunakan untuk melakukan pembayaran secara online.
Kartu debit virtual tersebut dapat digunakan di seluruh e-commerce, toko online, dan layanan online yang menerima pembayaran dengan kartu berjaringan Mastercard. Simak informasi lebih lanjut seputar BluVirtual Card dalam uraian di bawah ini.

Keunggulan BluVirtual Card

Ilustrasi BluVirtual Card. Foto: Blu
BluVirtual Card dapat terhubung langsung dengan saldo BluAccount milikmu. Berdasarkan keterangan yang dituliskan dalam laman blubybcadigital.id, berikut beberapa keunggulan BluVirtual Card:
ADVERTISEMENT

Cara Aktifkan BluVirtual Card

Ilustrasi cara aktifkan BluVirtual Card. Foto: Blu
Pengguna Blu bisa aktifkan BluVirtual Card secara langsung di aplikasi tanpa dikenakan biaya apapun alias gratis. Bagi pengguna Blu yang ingin mengaktifkan BluVirtual Card, namun belum tahu caranya, bisa ikuti langkah-langkah berikut ini:
(NDA)