Konten dari Pengguna

Cara Hapus Keranjang Shopee dengan Cepat dan Mudah

Berita Bisnis
Berita dan Informasi Praktis soal Ekonomi Bisnis
2 Desember 2022 13:08 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Bisnis tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi aplikasi Shopee. Foto: Shopee
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi aplikasi Shopee. Foto: Shopee
ADVERTISEMENT
Tak sedikit pengguna Shopee yang memasukkan barang ke dalam keranjang hingga penuh. Untuk kuota maksimal barang yang bisa dimasukkan ke dalam keranjang Shopee sendiri yakni sekitar 200 produk.
ADVERTISEMENT
Apabila telah mencapai 200 produk, maka pengguna tak lagi bisa memasukkan barang lain ke dalam keranjang Shopee. Pengguna baru bisa memasukkan barang lain apabila sebagian atau seluruh produk dihapus dari keranjang Shopee.
Namun, tentu akan terasa melelahkan jika menghapus seluruh produk di keranjang Shopee secara satu persatu. Untuk menghemat waktumu, artikel di bawah ini akan menjabarkan tutorial cara hapus keranjang Shopee dengan cepat.

Cara Hapus Keranjang Shopee dengan Cepat

Ilustrasi mencari tahu cara hapus keranjang Shopee. Foto: Shopee
Jika keranjang Shopee milikmu sudah penuh, maka kamu perlu menghapus beberapa barang sekaligus. Cara ini tentu akan lebih efisien daripada harus menghapus satu persatu barang yang ada di keranjang. Berikut cara hapus keranjang Shopee sekaligus:
ADVERTISEMENT
Apabila kamu tidak memiliki banyak barang di keranjang Shopee dan ingin menghapusnya secara satu persatu, maka bisa ikuti langkah-langkah berikut ini:

Cara Hapus Keranjang Shopee dengan Menonaktifkan Akun

Logo Shopee. Foto: Shopee
Cara hapus keranjang Shopee yang sudah penuh juga bisa dilakukan dengan menonaktifkan akun. Namun, apabila akun Shopee telah dinonaktifkan, maka tidak bisa diaktifkan kembali dan semua data yang ada di dalamnya akan terhapus secara otomatis.
Sebelum menonaktifkan akun Shopee, kamu juga harus patuh serta mengikuti syarat dan ketentuan yang berlaku. Mengutip laman resmi Shopee, berikut syarat dan ketentuan menonaktifkan akun Shopee.
ADVERTISEMENT
Untuk menonaktifkan akun Shopee ini pun bisa dibilang cukup mudah dan bisa melalui ponsel. Jika telah setuju dengan syarat dan ketentuan di atas, berikut cara nonaktifkan akun Shopee secara permanen:
ADVERTISEMENT
(NDA)