Konten dari Pengguna

Cara Isi Token Listrik di BRImo dengan Mudah dan Cepat

Berita Bisnis
Berita dan Informasi Praktis soal Ekonomi Bisnis
6 Agustus 2024 15:19 WIB
·
waktu baca 3 menit
clock
Diperbarui 14 Agustus 2024 14:28 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Bisnis tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi tampilan baru super apps BRImo. Foto: BRI
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi tampilan baru super apps BRImo. Foto: BRI
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Isi token listrik kini bisa dilakukan dari mana saja dan kapan saja dengan akses aplikasi BRImo. Cara isi token listrik di BRImo pun mudah dan cepat.
ADVERTISEMENT
Mengutip BRI, BRImo adalah inovasi dari Bank Rakyat Indonesia (BRI) berupa aplikasi keuangan digital yang memberikan kemudahan dalam bertransaksi kehidupan sehari-hari, termasuk untuk isi token listrik.
Lantas, bagaimana cara mengisi token listrik dari BRImo? Bagi nasabah BRI yang ingin isi token listriknya dengan memanfaatkan aplikasi BRImo, simak panduannya di bawah ini.

Cara Isi Token Listrik di BRImo

Aplikasi BRImo. Foto: Dok. BRI
Layanan pembelian token listrik di aplikasi BRImo pertama kali diluncurkan saat pandemi Covid-19. Saat itu, BRI ingin memberikan layanan untuk pemenuhan kebutuhan sehari-hari tanpa mengharuskan pelanggannya keluar rumah.
Kini, layanan pembayaran token listrik secara virtual ini juga berguna karena bisa dilakukan kapan saja dan di mana saja. Berikut cara isi token listrik di BRImo yang mudah dan cepat.
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT

Cara Cek Token Listrik

Ilustrasi mengisi token listrik. Foto: Iqbal Firdaus/kumparan
Untuk memastikan bahwa pulsa token listrik yang dibeli di BRImo telah bertambah atau belum, Anda bisa mengeceknya melalui beberapa cara berikut ini.

1. Menghubungi Call Center PLN

2. Menggunakan Aplikasi PLN Mobile

ADVERTISEMENT

3. Mengakses Website PLN

(NDA)