Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.1
Konten dari Pengguna
Cara Menghapus Akun Shopee Lewat Email, Apakah Bisa? Ini Jawabannya
10 Juni 2022 15:05 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Berita Bisnis tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Banyak dari pengguna yang mempertanyakan cara menghapus akun Shopee lewat email. Sebab, menghapus akun menjadi pilihan terakhir saat merasa bosan berbelanja online maupun berbagai alasan lainnya.
ADVERTISEMENT
Sebagai salah satu lokapasar yang populer digunakan, Shopee memungkinkan pengguna untuk menghapus akun masing-masing. Akan tetapi, terdapat beberapa syarat dan dampak yang harus diketahui oleh pengguna sebelum memutuskan untuk menghapus akun yang dimiliki.
Cara Menghapus Akun Shopee Lewat Email, Apakah Bisa?
Shopee memang memberi opsi bagi pengguna untuk menghapus akun. Akan tetapi, masih banyak pengguna yang mencari tahu apakah cara menghapus akun Shopee lewat email dapat dilakukan atau tidak.
Pasalnya, Shopee hanya memberi opsi penghapusan akun melalui aplikasi dengan mencantumkan alamat email saat proses menghapus akun dilakukan.
Dengan demikian, menghapus akun Shopee lewat email tak bisa dilakukan. Namun, kamu harus menyertakan alamat email saat menghapus akun melalui aplikasi. Mengutip laman bantuan Shopee, berikut cara menghapus akun Shopee yang dapat dilakukan:
ADVERTISEMENT
Syarat dan Dampak Menghapus Akun Shopee
Sebelum mengajukan penghapusan akun Shopee, berikut beberapa syarat yang harus dipenuhi:
ADVERTISEMENT
Dengan memastikan seluruh syarat di atas, kamu dapat mengajukan penghapusan akun Shopee. Akan tetapi, terdapat dampak yang harus kamu terima sebagai konsekuensi dari menghapus akun.
Mengutip laman Shopee, proses menghapus akun bersifat permanen dan tak bisa diubah. Setelah berhasil dilakukan, kamu tak bisa mengakses berbagai informasi maupun riwayat pada akun yang dimiliki.
Perlu dicatat pula bahwa penghapusan akun Shopee harus mendapatkan persetujuan dari pihak Shopee. Selain itu, Shopee berhak menolak pembuatan akun di masa mendatang. Oleh karena itu, pikirkan kembali secara matang sebelum kamu memutuskan untuk mengajukan penghapusan akun pribadi.
Itulah penjelasan mengenai cara menghapus akun Shopee lewat email. Kini kamu dapat mengetahui bahwa penghapusan akun Shopee hanya dapat dilakukan melalui aplikasi. Di luar itu, tak ada metode lain yang dapat digunakan.
ADVERTISEMENT
Dengan demikian, ikuti instruksi yang disediakan oleh pihak Shopee sebelum memutuskan untuk menghapus akun yang kamu miliki. Semoga bermanfaat!
(ANM)