Konten dari Pengguna

Cara Top Up OVO di Konter Pulsa dan Metode Lainnya

Berita Bisnis
Berita dan Informasi Praktis soal Ekonomi Bisnis
2 Agustus 2022 15:11 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Bisnis tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara top up OVO di konter pulsa. Foto: Jamal Ramadhan/Kumparan.com
zoom-in-whitePerbesar
Cara top up OVO di konter pulsa. Foto: Jamal Ramadhan/Kumparan.com
ADVERTISEMENT
Cara top up OVO di konter pulsa menjadi solusi terbaik bagi pengguna OVO yang tidak memiliki rekening bank. Metode ini juga merupakan salah satu solusi bagi pengguna yang tinggal jauh dari kota.
ADVERTISEMENT
Berdasarkan laman resminya, OVO adalah uang elektronik atau e-wallet yang dikelola oleh PT Visionet Internasional. Dompet digital ini sudah banyak digunakan oleh masyarakat untuk pembayaran berbagai transaksi digital.
Contohnya, mulai dari membayar tagihan, melakukan transfer uang ke pihak lain, dan berbagai jenis transaksi lainnya. Pengguna OVO bisa menikmati kemudahan tersebut apabila memiliki saldo. Jadi, tak heran banyak orang mencari tahu tutorial atau cara top up OVO di konter pulsa.
Untuk mengetahui cara top up OVO di konter pulsa, simak penjelasan lengkapnya di bawah ini, ya!

Cara Top Up OVO di Konter Pulsa

Cara top up OVO di konter pulsa. Foto: Irfan Adi Saputra/Kumparan.com
Sebenarnya, cara top up OVO di konter pulsa belum ditetapkan secara resmi oleh pihak OVO. Akan tetapi, pengguna aplikasi OVO bisa datang ke konter pulsa yang menyediakan produk saldo OVO.
ADVERTISEMENT
Jadi, para pengguna tidak perlu menggunakan nomor rekening bank dan tidak harus datang ke ATM. Pengguna dapat memberikan nomor telepon yang terdaftar pada aplikasi OVO. Setelah itu, penjual akan mengisi saldo OVO pengguna sesuai ketentuan yang berlaku dari OVO.
Dikutip dari laman Cermati, pengguna OVO juga bisa melakukan top up OVO melalui booth terdekat yang ada di daerah kamu. Adapun langkah-langkah yang dilakukan adalah sebagai berikut:
Lantas bagaimana jika tidak ada konter pulsa yang menyediakan layanan OVO dan booth OVO?
ADVERTISEMENT
Jangan khawatir, kamu dapat mengubah pulsa yang dimiliki menjadi saldo OVO melalui situs pihak ketiga, yakni ‘Situs Tukar Pulsa’. Simak penjelasan lengkapnya di bawah ini.

Cara Top Up OVO Lewat Situs Tukar Pulsa

Hal pertama yang harus kamu lakukan ialah membuka situs pencarian yang ada di ponsel. Lalu ketik keyword " Situs Tukar Pulsa" di kolom pencarian. Salah satu situs tukar pulsa yang sudah banyak digunakan adalah situs viapulsa.com. Selanjutnya, kamu dapat mengikuti instruksi yang disediakan.
Demikian uraian singkat tentang tata cara top up OVO di konter pulsa yang bisa dilakukan oleh pengguna OVO. Sedikit catatan, karena cara tersebut melalui perantara penjual, maka usahakan lakukan pada jam operasional, ya!
Kamu dapat mengaksesnya mulai pukul 8.00-22.00 atau saat buka jam operasional konter pulsa lain. Apabila telanjur mengisi saldo di luar jam tersebut, tunggu hingga keesokan harinya agar kamu bisa melakukan top up OVO dan menikmati layanannya kembali.
ADVERTISEMENT
(IPT)