Konten dari Pengguna

CPNS Kejaksaan 2024 Buka 9.694 Formasi, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Berita Bisnis
Berita dan Informasi Praktis soal Ekonomi Bisnis
28 Agustus 2024 14:06 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Bisnis tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Pelaksanaan Tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS Kejaksaan Agung di Kantor Pusat Badan Kepegawaian Negara (BKN) Jakarta, Kamis (9/11/2023). Foto: Akbar Maulana/kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Pelaksanaan Tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS Kejaksaan Agung di Kantor Pusat Badan Kepegawaian Negara (BKN) Jakarta, Kamis (9/11/2023). Foto: Akbar Maulana/kumparan
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Kejaksaan RI turut membuka kesempatan bagi Warga Negara Indonesia (WNI) yang ingin mengikuti seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2024. Pendaftaran CPNS Kejaksaan 2024 dibuka pada 20 Agustus hingga 6 September.
ADVERTISEMENT
Merujuk Pengumuman Nomor: Peng-11/C/Cp.2/08/2024 Tentang Pelaksanaan Seleksi Pengadaan Calon Pegawai Negeri Sipil Kejaksaan Republik Indonesia Tahun Anggaran 2024, terdapat 9.694 formasi yang dibuka pada seleksi CPNS Kejaksaan 2024.
Formasi tersebut terbagi menjadi tenaga teknis sebanyak 9.305 lowongan dan 389 lowongan untuk tenaga kesehatan. Mulai dari lulusan SMA hingga sarjana semua jurusan bisa melamar CPNS Kejaksaan 2024.

Syarat Daftar CPNS Kejaksaan 2024

Suasana peserta Tes CPNS di Surabaya. Foto: Dok: Kemenkumham Jatim
Berikut persyaratan umum yang perlu dipenuhi calon pelamar CPNS Kejaksaan 2024 berdasarkan Pengumuman Nomor: Peng-11/C/Cp.2/08/2024.
ADVERTISEMENT

Cara Daftar CPNS Kejaksaan 2024

Peserta mengikuti tes seleksi Calon Pegawai negeri Sipil (CPNS) di GOR Arcamanik, Bandung, Jawa Barat, Senin (27/9). Foto: Raisan Al Farisi/ANTARA FOTO
Pendaftaran seleksi CPNS Kejaksaan 2024 bisa dilakukan secara mandiri melalui laman resmi BKN di sscasn.bkn.go.id. Adapun langkah-langkah yang bisa diikuti, antara lain sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
(NDA)